Tukul Arwana Dirawat, Begini Kondisinya

Kamis, 23 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tukul Arwana (Foto: Liputan6.com)

Tukul Arwana (Foto: Liputan6.com)

Setelah mengalami pusing, komedian Tukul Arwana dibawa ke Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof Dr dr Mahar Mardjono, Cawang, Jakarta Timur, Rabu malam 22 September 2021.


DARA – Dikabarkan Tukul mengalami pendarahan otak. Bahkan, sempat tak sadarkan diri, sehingga secepatnya dibawah ke rumah sakit. Begitu kata Ega Prayudi, anak sulung Tukul, seperti dikutip dara.co.id dari viva.co.id, Kamis (23/9/2021).

“Keluhan yang tahu kan bapak saya. Saya enggak ngerasain toh. Jadi saya dapat informasi, Sore itu, enggak sadarkan diri, dilarikan ke rumah sakit. Itu saja,” kata Ega di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr. dr. Mahar Mardjono, Cawang, Jakarta Timur, dikutip dari YouTube KH Entertainment.

Namun, Ega memastikan kini ayahnya itu sudah normal kembali. “Untuk kondisi ayah masih alhamdulillah normal. Nanti perkembangannya mungkin bisa saya update lagi. Untuk saat ini, saya minta doanya aja,” ujarnya.

Ega juga mengatakan kalau ia masih berkomunikasi dengan ayahnya kemarin pagi.

“Kemarin pagi (komunikasi), masih teleponan, video call-an. Karena saya minta videokan lalu lintas. Jadi masih biasa, normal,” kata Ega seraya menambahkan, ayahnya tidak memiliki riwayat penyakit apa pun.***

Editor: denkur | Sumber: viva.co.id

Berita Terkait

Sultan Bahas Kerja sama Pertahanan dan Pangan Dengan Beberapa Senator Rusia
Pimpin Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK, Puan: Siapapun yang Terpilih Harus Tingkatkan Kinerja Lembaga
Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Berita ini 17 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:29 WIB

Sultan Bahas Kerja sama Pertahanan dan Pangan Dengan Beberapa Senator Rusia

Jumat, 15 November 2024 - 20:24 WIB

Pimpin Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK, Puan: Siapapun yang Terpilih Harus Tingkatkan Kinerja Lembaga

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Berita Terbaru