Bupati Garut Targetkan Vaksinasi 6-11 Tahun Rampung Sebelum Peringatan Hari Jadi Guru ke-209

Senin, 31 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Bupati Garut, Rudy Gunawan (Foto: dok/dara.co.id)

Bupati Garut, Rudy Gunawan (Foto: dok/dara.co.id)

Rudy menargetkan, sebelum Hari Jadi Garut (HJG) yang ke-209 pada bulan Februari 2022 mendatang, vaksinasi anak usia 6-11 di Kabupaten Garut sudah bisa mencapai 100 persen.


DARA- Bupati Garut, Rudy Gunawan menerangkan, salah satu faktor kembali naiknya Kabupaten Garut ke status Level 2 dalam masa perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Jawa-Bali adalah target vaksinasi dosis dua yang belum terpenuhi.

Bupati Garut, Rudy Gunawan, mengatakan, sat ini posisi vaksinasi Kabupaten Garut dosis satu sudah mencapai 84 sampai 85 persen dan sudah memenuhi target, namun dosis duanya baru di angka 42 persen sehingga status Kabupaten Garut turun lagi ke PPKM level 2.

“Kan untuk kevel 1 minimal harus 60 persen dosis duanya,” ujarnya, Senin (31/1/2022).

Rudy menyebutkan, untuk vaksinasi anak usia 6-11 tahun di Kabupaten Garut saat ini sudah mencapai 84%. Namun, untuk yang tercatat di PCare Kementerian Kesehatan saat ini, Kabupaten Garut masih berada di angka 76% untuk vaksinasi anak.

“Ini ada beberapa kecamatan, yang tadi saya ingat itu kampung Kepala Dinas Pendidikan di Pakenjeng masih dibawah 70 persen, Bayongbong masih di bawah 70 persen, Malangbong di bawah 70 persen,” ucapnya.

Rudy menargetkan, sebelum Hari Jadi Garut (HJG) yang ke-209 pada bulan Februari 2022 mendatang, vaksinasi anak usia 6-11 di Kabupaten Garut sudah bisa mencapai 100 persen.

“Tentu kita melakukan langkah-langkah cepat untuk di awal Februari sebelum hari ulang tahun Garut dosis satu anak 6-11 sudah harus selesai,” katanya.

 

Editor: Maji

 

Berita Terkait

Usai Dikalahkan Jepang, Begini Peluang Indonesia Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia 2026
Presiden Prabowo Subianto Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi “Grand Cross of the Order of the Sun of Peru”
Polres Garut Gelar Apel Kesiapan Pengamanan TPS
Reboisasi Wilayah Pesisir, Polsek Cikelet Gelar Penanaman Pohon
Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 10:00 WIB

Usai Dikalahkan Jepang, Begini Peluang Indonesia Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia 2026

Sabtu, 16 November 2024 - 09:34 WIB

Presiden Prabowo Subianto Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi “Grand Cross of the Order of the Sun of Peru”

Sabtu, 16 November 2024 - 09:21 WIB

Reboisasi Wilayah Pesisir, Polsek Cikelet Gelar Penanaman Pohon

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Berita Terbaru

NASIONAL

Kapolri: Selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI AL

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:07 WIB

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

NASIONAL

Kenali Gejala dan Penyebab Gondongan

Sabtu, 16 Nov 2024 - 09:50 WIB