Waduh, Kapal Siar di Pangandaran Terbalik, Begini Nasib Wisatawan

Sabtu, 7 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Insiden terbaliknya perahu siar yang mengangkut wisatawan di pasir putih Pantai Pangandaran, Jabar (Foto: Istimewa/harapanrakyat)

Insiden terbaliknya perahu siar yang mengangkut wisatawan di pasir putih Pantai Pangandaran, Jabar (Foto: Istimewa/harapanrakyat)

Musibah terjadi di pantai Pangandaran. Sebuah perahu siar terbalik dan puluhan wisatawan tenggelam. Beruntung tak sampai menelan korban jiwa.


DARA – Peristiwa itu terjadi di sekitar bangkai kapal Viking Pasir Putih, Pangandaran, pukul 09.00 WI, Jumat 6 Mei 2022.

Ahyadi, petugas Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) yang bertugas di Pasir Putih mengatakan, terbaliknya perahu siar tersebut karena hantaman ombak yang tinggi.

“Perahu dalam kondisi miring, kemudian banyak penumpang yang duduk di depan, sehingga perahu terangkat dan terbalik saat diterjang ombak,” kata Ahyadi, seperti dikutip dara.co.id dari harapanrakyat.com, Sabtu (7/5/2022).

Sejumlah penumpang tenggelam dan berada di bawah perahu siar yang terbalik. Namun, berhasil diselamatkan petugas snorkeling, hanya mengalami pingsan dan syok berat.

Editor: denkur

Berita Terkait

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak
Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi
Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi
Keutamaan Niat Puasa
Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H
Breaking News, Sidang Isbat: Awal Ramadan 1446 H Jatuh Hari Sabtu 1 Maret 2025
Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H
Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:39 WIB

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:22 WIB

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:13 WIB

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:04 WIB

Keutamaan Niat Puasa

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:01 WIB

Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H

Berita Terbaru

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB

Fotog: Hilman Fauzi/Kemenag

HEADLINE

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:22 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:13 WIB

Foto: Kemenag

HEADLINE

Keutamaan Niat Puasa

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:04 WIB

Foto: Istimewa

EKONOMI

Mustahil Tumbuh 8% Tanpa Industri yang Kuat

Sabtu, 1 Mar 2025 - 12:53 WIB