Presiden Jokowi Hadiri Pertemuan dengan Presiden Biden dan Kongres AS

Kamis, 12 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Jokowi dan Ibu Iriana tiba di Pangkalan Militer Andrews, Washington DC, AS, Selasa (10/05/2022) malam waktu setempat. (Foto: BPMI Setpres)

Presiden Jokowi dan Ibu Iriana tiba di Pangkalan Militer Andrews, Washington DC, AS, Selasa (10/05/2022) malam waktu setempat. (Foto: BPMI Setpres)

Sejumlah rangkaian acara KTT Khusus ASEAN-AS akan dihadiri Presiden RI Joko Widodo pada kunjungan hari ketiganya di Washington DC, Amerika Serikat, Kamis (12/5/2022).


DARA – Mengawali agendanya, Presiden Jokowi direncanakan akan menerima kunjungan Chairman dan CEO Air Products Seifi Gashemi, sebelum bertolak ke Capitol Hill untuk menghadiri jamuan santap siang pemimpin negara-negara ASEAN oleh Ketua Dewan Perwakilan AS (Speaker) Nancy Pelosi dan anggota Kongres AS.

Presiden Jokowi dan para pemimpin ASEAN lainnya juga direncanakan akan menghadiri pertemuan dengan para pengusaha besar AS selepas jamuan santap siang.

Mengakhiri agendanya pada hari ini, Presiden Jokowi akan menghadiri jamuan santap malam antara pemimpin negara-negara ASEAN dengan Presiden AS Joe Biden di Gedung Putih.

Dalam kunjungan kerja ini, Presiden didampingi antara lain Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi, dan Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia. (BPMI SETPRES/UN)

Editor: denkur | Sumber: Setkab

Berita Terkait

Sultan Bahas Kerja sama Pertahanan dan Pangan Dengan Beberapa Senator Rusia
Pimpin Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK, Puan: Siapapun yang Terpilih Harus Tingkatkan Kinerja Lembaga
Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:29 WIB

Sultan Bahas Kerja sama Pertahanan dan Pangan Dengan Beberapa Senator Rusia

Jumat, 15 November 2024 - 20:24 WIB

Pimpin Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK, Puan: Siapapun yang Terpilih Harus Tingkatkan Kinerja Lembaga

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Berita Terbaru