Biar Begal tak Merajalela, Pemkot Bandung Siapkan Dana Rp24 Miliar untuk Ini

Jumat, 18 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Bandung Yana Mulyana (Foto: bandung.go.id)

Wali Kota Bandung Yana Mulyana (Foto: bandung.go.id)

Biar aksi begal tak terus merajalela, Pemerintah Kota Bandung siapkan anggaran Rp24 miliar untuk biaya memperbanyak sejumlah fasilitas umum.


DARA | Fasilitas umum yang akan diperbanyakan yakni Penerangan Jalan Umum (PJU), Penerangan Jalan Lingkungan (PJL), dan Closed Circuit Televisin (CCTV).

“Di anggaran (APBD) perubahan untuk PJU dan PJL serta ada juga untuk CCTV sudah kita siapkan. Karena faktanya kejadian kriminalitas itu bisa terekam CCTV,” ujar Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, Jumat (18/11/2022).

Yana juga memastikan penempatan PJU, PJL dan CCTV akan disesuaikan sesuai kebutuhan.

Pemasangan PJU dan PJL akan berkordinasi dengan seluruh instansi di lingkungan Pemkot Bandung agar hasil yang didapatkan bisa maksimal.

“Saya sudah panggil Kadishub dan Dinas Pertamanan, untuk berkordinasi menerapkan PJU dan PJL terutama di kawasan pohon rindang seperti Cipaganti dan Setiabudi memang banyak yang terhalang, tapi karena sekarang pake LED. Insyaallah Baguslah,” tutur Yana.

Yana mengaku sangat prihatin dengan peristiwa kejahatan yang menyebabkan dua pria tewas di kawasan batas kota, Jalan Sudirman, Kota Bandung, beberapa hari lalu.

“Saya prihatin, saya juga mengingatkan kepada warga untuk berhati-hati dan tidak memaksakan berpergian di malam hari,” kata Yana, seperti dikutip dari bandung.go.id, Jumat (18/11/2022).

Editor: denkur

Berita Terkait

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M
Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Kabar Gembira, Ratusan Petani Tembakau Bandung Barat Dapat BPJS Ketenagakerjaan
Hanyut Terseret Banjir Dayeuhkolot, Keberadaan Julaeha Masih Misteri
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 10:15 WIB

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 November 2024 - 05:44 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:40 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru

Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana meresmikan Gedung A Sekretariat Daerah (Setda) hasil renovasi bangunan dan interior Gedung Setda, di Komplek Perkantoran Pemkab Bandung, Soreang, Senin (25/11/2024).(Foto: humas)

BANDUNG UPDATE

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 Nov 2024 - 10:15 WIB

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:44 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:40 WIB