Ketua PSSI M Iriawan : Yang Penting Menang Dulu, Perjalanan Masih Panjang

Sabtu, 24 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Egy Maulana Vikri bersama rekan-rekannya merayakan gol yang dicetaknya pada menit ke-7 ke gawang Kamboja (Foto: PSSI)

Egy Maulana Vikri bersama rekan-rekannya merayakan gol yang dicetaknya pada menit ke-7 ke gawang Kamboja (Foto: PSSI)

“Yang penting kita menang dulu dan meraih tiga poin. Perjalanan masih panjang dan wajib kembali memenangkan laga selanjutnya,” kata Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan.


DARA| Menjamu Kamboja di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (23/12/2022), skuad Indonesia yang diarsiteki Shin Tae-yong menang 2–1  pada laga perdana Piala AFF, Jumat (23/12/2022).

Indonesia unggul cepat melalui tembakan Egy Maulana Vikri di menit ke-7. Kamboja membalas di menit ke-15 lewat sundulan Saret Krya, namun Witan Sulaeman kembali membawa Skuad Garuda unggul di menit ke-38.

“Yang penting kita menang dulu dan meraih tiga poin. Perjalanan masih panjang dan wajib kembali memenangkan laga selanjutnya,” kata Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan, seperti dilansir dara.co.id dari laman resmi PSSI.


Presiden Indonesia Joko Widodo didampingi Ketua PSSI Mochamad Iriawan memberikan motovasi kepada Timnas Indonesia di SUGBK (Foto : PSSI)

 

Laga ini juga disaksikan Presiden Joko Widodo beserta Ibu Iriana, Menpora Zainudin Amali, Menteri PUPR Basuki Hadimulyono, Kapolri Jenderel Listyo Sigit Prabowo.

Selanjutnya Indonesia akan menghadapi Brunei Darusallam pada 26 Desember di Stadion Cheras, Kuala Lumpur.
Kemudian melawan Thailand 29 Desember di SUGBK, dan melawan Filipina (2/1/2023) di Stadion Rizal Memorial, Manila.

“Besok pemain dan ofisial akan terbang ke Kuala Lumpur untuk laga selanjutnya. Doakan kami kembali bisa menang,” imbuh Iriawan.

 

Editor: Maji

 

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 15 November 2024 - 15:15 WIB

Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 

Jumat, 15 November 2024 - 12:49 WIB

Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda

Berita Terbaru