Seperti Ini Ucapan Terimakasih Pak Kades Sukadamai untuk Kadis PU dan Anggota Dewan

Kamis, 2 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Longsor terjadi di Desa Sukadamai akibat jalan amblas. Sejumlah pejabat dan anggota meninjau lokasi disambut hangat kepala desa dan masyarakat.


DARA | Ucapan terimakasih disampaikan Kepala Desa Sukadamai Rudi Hartono kepada para pejabat yakni dari dina PU Kabupaten Sukabumi dan anggota dewan Kabupaten Sukabumi yang dengan sigap meninjau lokasi longsor di desanya.

Desa Sukadamai berada di Kecamatan Cantayan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Minggu 8 Mei 2022 lalu terjadi longsor akibat jalan amblas. Tepatnya berada di Kampung Kadupugur RT02 RW05 Desa Sukadamai.

Seperti diberitakan, akibat longsor itu dua rumah yang berada dibawahnya tertimbun longosran tanah.

Kades Rudi berharap apa yang menjadi harapan masyarakat untuk perbaikan bahu jalan kemudian relokasi serta pengamanan bisa terlaksana tahun 2023 ini.

“Insyaallah oleh pak kadis PU nanti diperbaiki dan dibangun di tahun 2023. Semoga Sukadamai ada di hati para dewan, di hati para kadis hingga senantiasa ingat terus kepada Sukadamai,” ujarnya.

Editor: denkur

Berita Terkait

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa
Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024
Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan
Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024
INKAI Garut Gelar Karate Championship 2024 Ajang Latihan Mental dan Pencarian Bibit Unggul
Masa Tenang di Garut, Paslon Ikut Tertibkan Alat Peraga Kampanye
Tenaga Pendidik Se-Jabar Akan Dilatih Jadi Guru Penggerak
Seorang Siswa Dianiaya Kakak Kelas, Pj Bupati Subang akan Pecat Oknum Kepsek dan Gurunya
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 19:56 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa

Senin, 25 November 2024 - 18:52 WIB

Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024

Senin, 25 November 2024 - 16:49 WIB

Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan

Senin, 25 November 2024 - 16:35 WIB

Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024

Minggu, 24 November 2024 - 20:25 WIB

INKAI Garut Gelar Karate Championship 2024 Ajang Latihan Mental dan Pencarian Bibit Unggul

Berita Terbaru