Piether Juandys Yakin Promosi Jabatan Esselon 2 Cukup Tepat

Jumat, 3 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Komisi 1 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Bandung Barat, Piether Juandys menyebut promosi empat pejabat di lingkungan Pemkab Bandung Barat cukup tepat.


DARA | Piether menilai keempat pejabat yang dilantik Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan pas dengan track record-nya selama ini.

Empat pejabat yang dilantik itu adalah:

Achmad Fauzan Azima sebagai Kepala Dishub,

Yopie Indrawan untuk jabatan Kepala Dinas Komunikasi, Informasi dan Telematika (Diskominfotik),

dr Mochammad Ridwan Abdullah Putra menjadi Kepala Dinas Sosial (Dinsos)

Moch Ridwan Evi, sebagai Kepala Dinas Pemukiman dan Tata Ruang (PUTR),

“Saya salah satu anggota DPRD yang sudah dua tahun berada di KBB, empat pejabat yang dilantik hari ini dalam pengamatan saya, kariernya memang cukup bagus,” ujarnya, usai menghadiri pelantikan empat Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Gedung Bupati Bandung Barat, Jumat (3/3/2023).

Empat pejabat tersebut, cukup berpengalaman di bidangnya, sehingga yakin mereka bisa menjalankan tupoksinya dengan baik.

Ia juga berpandangan, tim seleksi open bidding pejabat eselon 2 tersebut telah bekerja dengan profesional. Memberikan penilaian cukup tepat untuk masuk di ranking satu.

Meski demikian, Piether berharap agar bupati memberikan penghargaan kepada pejabat lainnya yang ikut seleksi tersebut.

“Saya pesankan kepada pak bupati agar memberikan kesempatan kepada rangking kedua, sebagai penghargaan kehormatan kepada mereka,” ujarnya.

Editor: denkur

Berita Terkait

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Kabar Gembira, Ratusan Petani Tembakau Bandung Barat Dapat BPJS Ketenagakerjaan
Hanyut Terseret Banjir Dayeuhkolot, Keberadaan Julaeha Masih Misteri
BNPB Imbau Masyarakat Waspadai Bencana Hidrometeorologi
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 05:44 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:40 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:38 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:44 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:40 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:38 WIB