Colek Emil Lewat Spanduk: “Punten Moal Dipilih Deui”

Senin, 20 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: harapanrakyat.com

Foto: harapanrakyat.com

Emil dicolek urang Garut melalui tulisan di sebuah spanduk yang dipasang di Jalan Raya Leles-Kadungora, Garut, Jawa Barat.


DARA | Tulisannya memakai bahasa sunda, seolah ingin mencurahkan kegelisahan warga Garut terkait kondisi infrastruktur jalan yang rusak.

Spanduk tersebut memuat tulisan berbahasa sunda “Jabar Sangsara (Jabar sengsara)”.

Di spanduk itu tertera Koalisi Masyarakat Pemantau Pembangunan Garut (KMPPG).

Namun, redaksi belum berhasil mengkonfirmasi apakah benar spanduk kritikan buat Gubernur Jabar itu ditulis oleh KMPPG.

Dikutip dari harapanrakyat.com, di Jalan Raya Leles sebuah spanduk berlatar kuning bertuliskan: “Kami Butuh Aksi Nyata Gubernur Bukan Pencitraan, Jalan Ruksak Rakyat Nu Cilaka”.

Artinya: Kami Butuh Aksi Nyata Gubernur Bukan Penciteraan, Jalan Rusak Rakyat yang Celaka”

Kemudian ada tagar #2024 gubernur enggal, artinya: (#2024 gubernur baru).

Dibawahnya juga ada tulisan: “Punten Moal Dipilih Deui”, artinya Maaf tidak akan Dipilih Lagi.

Editor: denkur | Sumber: harapanrakyat.com

 

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 November 2024 - 16:40 WIB

Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024

Jumat, 15 November 2024 - 16:33 WIB

Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Berita Terbaru