Inspektorat Pemkot Sukabumi Sosialisasikan Anti Korupsi

Senin, 6 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ist

Foto: Ist

Pemerintah Kota Sukabumi menggelar sosialisasi anti korupsi ke para kepala sekolah.

DARA | Hadir para kepala SD dan SMP se Kota Sukabumi, Senin (6/11/2023).

Sosialisasi ini digelar Inspektorat Kota Sukabumi, di Opproom Balai Kota Sukabumi.

Dibuka Penjabat (Pj) Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji dan dihadiri Kepala Inspektorat Een Rukmini dan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Punjul Saeful Hayat.

Kusmana mengatakan, sosialisasi ini diperuntukan bagi berbagai unsur, mulai ASN, anggota DPRD, ketua RT/RW dan para kepala sekolah.

“Semua unsur memahami bagaimana korupsi terjadi, juga diharapkan berani menolak korupsi, sehingga sosialisasi dapat memberikan pemahaman mulai dari yang kecil, saat ini dan dari diri sendiri,” ujarnya.

Editor: denkur

Berita Terkait

Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan
Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD
Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR
Serahkan Petikan SK PNS dan CPNS, Bupati Sukabumi Tekankan Pengabdian
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Harap Penjelasan Bupati Jadi Rujukan Bahas Raperda Pajak Daerah
Kadis Perkim Dampingi Sekda Kabupaten Sukabumi Tinjau Dampak Bencana Lapang Cangehgar
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:48 WIB

Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 10:53 WIB

Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 18:27 WIB

Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD

Rabu, 16 April 2025 - 12:14 WIB

Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR

Berita Terbaru