Nama-nama Korban Tewas Kecelakaan Kereta Api di Lumajang

Senin, 20 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Majalah Ayah

Ilustrasi: Majalah Ayah

Kereta Api KA Probowangi rute Ketapang Banyuwangi-Surabaya tabrak sebuah minibus. Dilaporkan 11 orang tewas.

DARA | Peristiwa itu terjadi di Desa Ranupakis, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Minggu malam (19/11/2023).

Mini bus yang tertabrak kereta api teresebut Isuzu Elf dengan nomor polisi N-7646-T itu.

Ada 11 korban meninggal dan empat orang mengalami luka berat, kata Kepala Rumah Sakit Bhayangkara Lumajang AKBP Agus Gede Made Artha dalam keterangan tertulis, Senin (20/11/2023).

Berikut nama-nama korban meninggal dunia sebagaimana dikutip dara.co.id dari PMJNews, Senin (20/11/2023).

1. Tn. Riyono / Babatan, Surabaya
2. Ny. Yelis agustiana / Dukuh Pakis, Surabaya
3. Tn. Gatot hari cahyono / Gubeng, Surabaya
4. Tn. Nur Muhamad/ Karang Pilang, Surabaya
5. Ny. Sunarti / Pakis, Surabaya
6. Ny. Sri Rahayu/ Simom Mulyo Baru, Surabaya
7. Tn. Edi Sugianto/ 57 Thn/ Pakis Gunung Sawahan, Surabaya
8. Ny. Titik ristianti/ 55 Thn/ Putat Jaya C Timur, Surabaya
9. Tn. Suyono / 55 Thn/ Tandes, Surabaya
10. Belum teridentifikasi
11. Belum teridentifikasi.

Lalu, ini data korban yang mengalami luka berat mendapat perawatan di RSUD dr Haryoto Lumajang, antara lain:

1. Tn. Warsito / 60 Thn / Banyu Urip Wetan, Sawahan, Surabaya
2. Tn. Bayu Trinanto /58 Thn/ Kembang Kuning Kulon Sawahan, Surabaya
3. Ny. Ardhika / 57 Thn/ Perumahan Grand Hasanah, Surabaya
4. Cucu dari Ny. Sri Rahayu / -/+ 8 Thn/ Simo Mulyo Baru, Surabaya.

Kronologis

Minibus Isuzu Elf Nopol N-7646-T berjalan dari arah selatan ke utara, melintasi lintasan kereta api tanpa palang pintu.

Lantas secara bersamaan ada KA Probowangi relasi Ketapang Banyuwangi-Surabaya yang meluncur dari arah timur ke barat, sehingga terjadi benturan.

Peristiwa itu terjadi Minggu malam (19/11/2023) pukul 19.53 WIB.

Editor: denkur

Berita Terkait

Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka
Baznas Kabupaten Bandung Dituntut Transaparan Kelola Dana Umat, Bupati: Kalau Amburadul Saya Malu
Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Samarang-Garut Macet Parah
Siap-siap! THR Segera Cair, Segini Besarannya
Tunggu Izin Kementerian, KAI Siap Tambah Rangkaian KA Rajabasa selama Angkutan Lebaran 2025
Polres Garut Gelar Mudik Gratis, Berminat? Klik Kanal Ini!
BULD DPD RI Mengesahkan Hasil Pemantauan dan Evaluasi Ranperda-Perda Tata Kelola Pemerintahan Desa
Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:27 WIB

Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:54 WIB

Baznas Kabupaten Bandung Dituntut Transaparan Kelola Dana Umat, Bupati: Kalau Amburadul Saya Malu

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:57 WIB

Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Samarang-Garut Macet Parah

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:23 WIB

Siap-siap! THR Segera Cair, Segini Besarannya

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:03 WIB

Tunggu Izin Kementerian, KAI Siap Tambah Rangkaian KA Rajabasa selama Angkutan Lebaran 2025

Berita Terbaru


 Gedung Merah Putih, KPK Jakarta
(Foto: KPK)

HEADLINE

Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka

Kamis, 13 Mar 2025 - 23:27 WIB


Personel Sat Samapta Polres Garut bersama BPBD Garut mengevakuasi pohon tumbang yang menutup jalan di Jalan Raya Samarang, Kampung Cireungit, Desa Mekargalih, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Kamis (13/3/2025) sore.(Andre/dara)

HEADLINE

Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Samarang-Garut Macet Parah

Kamis, 13 Mar 2025 - 21:57 WIB