Home / Ads

Tujuh WNA Cina Diamankan Kantor Imigrasi Sukabumi

Kamis, 28 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor Imigrasi Sukabumi. Foto: dara.co.id/Purwanda

Kantor Imigrasi Sukabumi. Foto: dara.co.id/Purwanda

DARA | SUKABUMI – Petugas Imigrasi Kelas II Non Tempat Pemeriksaan Imigrasi Sukabumi, Jawa Barat, mengamankan tujuh WNA asal Cina diamankan, Rabu (27/3/2019). Mereka diduga tidak memiliki kelengkapan dokumen keimigrasian.

“Mereka kita amankan di lokasi pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hydro (PLTMH) di Kampung Cisagu, Desa Mekarsari, Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi,” ujar Kepala Seksi Intelejen Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian (Wasdakim) Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi, Zulmanur Arif, kepada wartawan, Kamis (28/3/2019).

Zulamanur menjelaskan, ada delapan WNA asal Cina yang diduga bekerja di proyek itu. “Satu orang sudah pulang ke negaranya sehingga yang kita amankan tujuh WNA asal RRT (Cina). Kita lakukan pemeriksaan lebih lanjut sejauh mana pelanggaran yang mereka perbuat,” kata dia.

Dari pemeriksaan awal, lanjut dia, dokumen yang mereka miliki lengkap. Jadi mereka masuk secara legal.

“Mereka masuk secara lengkap menggunakan visa yang lengkap. Namun detail kesalahannya belum bisa kita ungkapkan karena kita akan melakukan dulu pemeriksaan. Untuk dugaan awal kita terapkan dengan pasal 75 Undang-undang nomor 6/2011 tentang Keimigrasiaan,” ujarnya.

Menurut Zulmanur, WNA yang diamankan itu mempunyai keahlian khusus sehingga mereka dipakai untuk melakukan pembangunan dan mereka bekerja di PT Zhong Min Hydro Indonesia. “Seperti biasa SOP kita jalankan, kemudian kita laporkan kepada pimpinan. Kebetulan pimpinan sedang tidak ada ditempat nanti menunggu petunjuk beliau,” katanya.***

 

Wartawan: Purwanda

Berita Terkait

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202
Mostbet Přihlášení ️ Mostbet Subscription Na Oficiálních Stránkác
hello world
Citranatal 90 Dha Info
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Rabu, 2 Oktober 2024 - 22:19 WIB

“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe

Rabu, 2 Oktober 2024 - 17:43 WIB

Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин

Rabu, 2 Oktober 2024 - 15:47 WIB

“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202

Berita Terbaru