Waspada! Covid sedang Ngamuk Lagi

Sabtu, 23 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menkes Budi Gunadi Sadikin (Foto: Humas Setkab/Oji)

Menkes Budi Gunadi Sadikin (Foto: Humas Setkab/Oji)

Jelang natal dan tahun baru (Nataru) kasus covid meningkat.

DARA | Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, beberapa pekan terkahir kasus Covid-19 di Indonesia meningkat cukup pesat. Hampir 2.800 kasus aktif per minggu.

“Jadi memang kasusnya kita per hari kemarin 453 kasus baru. Kasus aktifnya 2.761,” ujar Menkes dalam konferensi pers di Kemenkes, Jakarta Selatan, Jumat kemarin.

Konferensi pers digelar terkait “Kesiapsiagaan Sektor Kesehatan menghadapi Masa Libur Natal 2023 dan Tahun Baru.”

Meski begitu, lanjut Menkes, jumlah kasus aktif Covid-19 di Indonesia masih di bawah level 1 pandemi virus corona yang ditetapkan Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO).

Di mana level 1 pandemi virus corona menurut WHO adalah 56 ribu kasus aktif per minggu

“Jadi saya rasa sih masih dalam kondisi yang tidak terlalu mengkhawatirkan,” kata Menkes, seperti dikutip dari tvonenews.com, Sabtu (23/12/2023).

Menkes juga mengatakan, tingkat keterisian rumah sakit bagi pasien Covid-19 (bed occupancy rate/BOR) masih relatif rendah.

Editor: denkur

Berita Terkait

Gubernur Jabar Dedi Mulyadi: Hentikan Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Dibaca Usai Tarawih, Berikut Bunyi Doa Kamilin dan Terjemahannya
Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya
Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak
Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi
Keutamaan Niat Puasa
TEDxSampoerna University 2025: Dorong Generasi Z untuk Siap Menghadapi Tantangan Global dengan Tema “UpNex”
Breaking News, Sidang Isbat: Awal Ramadan 1446 H Jatuh Hari Sabtu 1 Maret 2025
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 10:16 WIB

Dibaca Usai Tarawih, Berikut Bunyi Doa Kamilin dan Terjemahannya

Minggu, 2 Maret 2025 - 09:53 WIB

Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:39 WIB

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:22 WIB

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:04 WIB

Keutamaan Niat Puasa

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB