Lipat Surat Suara Harus Selesai Lima Hari, Sekda Sukabumi Berpesan Jaga Kesehatan

Sabtu, 6 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Melipat surat suara harus beres lima hari.

DARA | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi kini sedang menggelar pelipatan dan sortiran kartu suara Pemilu 2024.

Pelipatan berlangsung di Gudang Logistik KPU Sukaraja.

Pelipatan dibuka atau diresmikan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, Ade Suryaman, Sabtu (6/1/2024).

Kepada Divisi Penyelenggaraan KPU Kabupaten Sukabumi, Abdullah Ahmad Mulya Syafei mengatakan, menyortir dan melipat surat suara ini diharapkan selesai lima hari.

Dikatakan Ahmad, jumlah surat suara 2.041.034 lembar. Dilipat dan disortir oleh 1 340 orang.

Sementara itu, sekda mengatakan, kegiatan sortir dan pelipatan suara ini momen yang sangat penting dalam  mengoptimalkan proses demokrasi.

Sekda berharap kepada para petugas sortir bisa menjaga kesehatan dan selalu berhati-hati dalam menyortir dan melipat surat suara pemilu serta senantiasa sesuai dengan petunjuk dari KPU

Editor: denkur

Berita Terkait

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan
Pemkab Sukabumi Raih Penghargaan sebagai Kabupaten Informatif
Soal APBD 2025, DPRD Kota Sukabumi Gelar Paripurna
Pemkab Sukabumi Buka Lowongan PPPK, Simak Ketentuan, Cara Daftar dan Jadwal Seleksi Dibawah Ini
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 November 2024 - 16:40 WIB

Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024

Jumat, 15 November 2024 - 16:33 WIB

Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM

Jumat, 15 November 2024 - 10:33 WIB

Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak

Kamis, 14 November 2024 - 16:58 WIB

Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan

Berita Terbaru

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Sabtu 16 November 2024

Sabtu, 16 Nov 2024 - 06:30 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Sabtu 16 November 2024

Sabtu, 16 Nov 2024 - 06:28 WIB