Indonesia Menjadi Tuan Rumah di Olimpiade STEAM Terbesar di Bali

Rabu, 17 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Indonesia menjadi tuan rumah kompetisi STEAM AHEAD 2023 yang sangat dinantikan di Bali.

DARA | Dengan jumlah peserta yang mengesankan yakni 1006 peserta, Indonesia akan memimpin sebagai negara dengan jumlah peserta terbanyak berkat prestasi para siswanya.

Acara yang luar biasa ini akan mempertemukan 24 negara dari seluruh dunia, menampilkan minat dan antusias global terhadap Sains, Teknologi, Teknik, Seni, dan Matematika (STEAM).

Sebanyak 394 peserta sekolah dasar dan menengah Indonesia mengikuti olimpiade sains dan matematika STEAM AHEAD 2023 yang digelar di Bali 7-11 Desember 2023.

Para peserta Indonesia yang berasal dari beragam sekolah dan daerah itu sangat termotivasi untuk keberhasilan masa depannya.

Mereka akan terlibat dalam tantangan yang menguji kemampuan pemecahan masalah, kreativitas, dan keahlian teknis mereka yang bertujuan untuk mengumpulkan nilai dalam upaya meraih beasiswa di dalam dan luar negeri.

Partisipasi dari 24 negara, termasuk Indonesia, Singapura, Filipina, Mongolia, Ghana, Meksiko, Malaysia, Vietnam, Azerbaijan, Taiwan, Tiongkok, Uzbekistan, Kamboja, Kirgistan, Brasil, Laos, Pakistan, Selandia Baru, Kanada, Sri Lanka, Indonesia, Rusia, Thailand, dan Turki, menyoroti jangkauan global dan pentingnya acara ini.

Naila , guru dari Indonesia. “Kita melihat anak anak kita sangat optimis dan percaya diri untuk bisa memenangkan kompetisi ini. Saya berharap anak anak Indonesia bisa banyak membawa medali dan mengalahkan negara lain,” ujarnya dalam keterangan tertulis, Rabu (17/1/2024).

Editor: denkur

Berita Terkait

BKSAP Day di Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung, dan DPR RI Diskusikan Arah Ekonomi Donald Trump
Memperkuat Kolaborasi Internasional Universitas Sangga Buana YPKP ke Jepang
Program Beasiswa Wali Kota Sukabumi 2025 Sudah Dilauching, Ayep Zaki: “Komitmen Pemkot dalam Bidang Pendidikan”
Dapat Beasiswa Bupati, Ratusan Anak Muda Sukabumi Kuliah di Universitas Nusa Putra
Pengabdian Kepada Masyarakat: Service With Impact – Kunci Komunikasi dan Pelayanan Berkualitas
Komjen Pol Oegroseno Membuka Turnamen Tenis Meja dalam rangka Dies Natalis Universitas Paramadina
Sinergi Bakrie Amanah & Kelompok Usaha Bakrie: Nutrisi Pintar untuk Masa Depan Anak Indonesia
Universitas Sangga Buana YPKP Perkuat Kerja Sama Internasional Melalui Penandatanganan MoU dengan Leave a Nest Malaysia dan ABPPTSI
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:17 WIB

BKSAP Day di Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung, dan DPR RI Diskusikan Arah Ekonomi Donald Trump

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:59 WIB

Memperkuat Kolaborasi Internasional Universitas Sangga Buana YPKP ke Jepang

Senin, 10 Maret 2025 - 16:56 WIB

Program Beasiswa Wali Kota Sukabumi 2025 Sudah Dilauching, Ayep Zaki: “Komitmen Pemkot dalam Bidang Pendidikan”

Selasa, 4 Maret 2025 - 20:02 WIB

Dapat Beasiswa Bupati, Ratusan Anak Muda Sukabumi Kuliah di Universitas Nusa Putra

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:06 WIB

Pengabdian Kepada Masyarakat: Service With Impact – Kunci Komunikasi dan Pelayanan Berkualitas

Berita Terbaru