Pemkot Sukabumi Gencarkan Program Bank Sampah TPS3R

Sabtu, 20 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Bank sampah yang dikelola langsung oleh masyarakat akan terus dikembangkan melalui Dinas Lingkungan Hidup Kota Sukabumi.

DARA | Pemerintah Kota Sukabumi lakukan langkah-langkah penanganan sampah, diantaranya dengan program bank sampah TPS3R.

TPS3R ini adalah tempat pembuangan sampah dengan konsep untuk mengurangi (reduce), menggunakan kembali (reuse) dan daur ulang (recycle).

TPS3R ini sudah menyebar di sejumlah tempat di Kota Sukabumi, salah satunya TPS3R Bascimi (Bank Sampah Kota Sukabumi Cikondang) yang terletak di Kelurahan Cikondang.

Koordinator TPS3R BASCIMI, Asep Juhadi, mengatakan bank sampah yang dikelola tersebut telah memiliki 12 pekerja dan 4.000 nasabah.

Program ini membantu pemerintah dalam mengurangi volume sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA).

Penjabat Wali Kota Sukabumi, Kusmana Hartadji meninjau keberadaan bank sampah tersebut, Jumat (19/1/2024).

Kusmana Hartadji mengatakan, bank sampah yang dikelola langsung oleh masyarakat akan terus dikembangkan melalui Dinas Lingkungan Hidup Kota Sukabumi.

Diharapkan bank sampah ini dapat meningkatkan ekonomi masyarakat dengan menjual sampah yang bisa didaur ulang atau mengolah sampah menjadi produk baru.

Editor: denkur

Berita Terkait

Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan
Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD
Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR
Serahkan Petikan SK PNS dan CPNS, Bupati Sukabumi Tekankan Pengabdian
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Harap Penjelasan Bupati Jadi Rujukan Bahas Raperda Pajak Daerah
Kadis Perkim Dampingi Sekda Kabupaten Sukabumi Tinjau Dampak Bencana Lapang Cangehgar
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:48 WIB

Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 10:53 WIB

Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 18:27 WIB

Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD

Rabu, 16 April 2025 - 12:14 WIB

Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR

Berita Terbaru