Persib Vs Persija Petang Nanti, Meski Tanpa Penonton Polresta Bandung Kerahkan 1.300 Personel Gabungan

Sabtu, 9 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Stadion si Jalak Harupat (Foto: dara/dok)

Stadion si Jalak Harupat (Foto: dara/dok)

Amankan pertandingan Persib versus Persija, Polresta Bandung kerahkan ribuan personel polisi.

DARA | Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo mengatakan, meski tanpa penonton namun jajaran kepolisian tetap harus melakukan upaya pengamanan.

Bahkan, tak hanya personel kepolisian, pengamanan juga dilakukan pihak TNI, Dishub dan Satpol PP.

“Total ada 1.300 personil gabungan,”ujar kapolres, Sabtu (9/3/ 2024).

Seperti diketahui hari ini Sabtu 9 Maret 2024, Persib akan menjamu Persija kompetisi Liga 1 musim 2023/2024, di Stadion Si Jalak Harupat.

Kedua tim, kata kapolres, akan dikawal ketat dari mulai hotel menuju kelokasi pertandingan.

“Selama pertandingan pun personil keamanan akan terus mengamankan sampai dengan pertandingan, kami akan kawal sampai dengan titik akhir daripada para pemain,” ujarnya.

Lalu, untuk mengantisipasi suporter yang memaksa datang ke Stadion Si Jalak Harupat, kata kapolres pintu gerbang, baik gerbang Utara, Tengah maupun Selatan akan jaga ketat oleh personil dan steward daripada panitia pelaksana.

Pintu tribun di Stadion Si Jalak Harupat akan digembok agar para penonton tidak bisa masuk.

Editor: denkur

Berita Terkait

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Berita Terbaru