Polres Sukabumi Kota Gelar Operasi Patuh Lodaya 2024, Ini Sasaran Pelanggarannya

Rabu, 17 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Polres Sukabumi Kota gelar Operasi Patuh Lodaya 2024, mulai tanggal 15 hingga 28 Juli 2024.

DARA | Operasi Patuh Lodaya tahun ini bertemakan: “Tertib Berlalu Lintas Demi Terwujudnya Indonesia Emas”.

Kataslantas Polres Sukabumi Kota, AKP M Hardian Andrianto, STK, SIK, MH mengatakan, Operasi Patuh Lodaya 2024 ini menyasar beberapa jenis pelanggaran.

Berikut sasaran Operasi Patuh Lodaya 2024:

-Pengemudi atau pengendara kendaraan bermotor yang menggunakan ponsel saat berkendara.

-Pengemudi atau pengendara kendaraan bermotor yang masih dibawah umur.

-Pengendara sepeda motor yang berboncengan lebih dari satu orang.

-Pengendara sepeda motor yang tidak menggunakan helm SNI dan pengemudi kendaraan bermotor yang tidak menggunakan Safety Belt.

-Pengemudi atau pengendara kendaraaan bermotor dalam pengaruh atau mengkonumsi alkohol.

-Pengemudi atau pengendara kendaraan bermotor yang melawan arus.

-Pengemudi atau pengendara kendaraan bermotor yang melebihi batas kecepatan.

Editor: denkur

Berita Terkait

Polres Garut Gelar Apel Kesiapan Pengamanan TPS
Reboisasi Wilayah Pesisir, Polsek Cikelet Gelar Penanaman Pohon
Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan
Pemkab Sukabumi Raih Penghargaan sebagai Kabupaten Informatif
Soal APBD 2025, DPRD Kota Sukabumi Gelar Paripurna
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 09:25 WIB

Polres Garut Gelar Apel Kesiapan Pengamanan TPS

Sabtu, 16 November 2024 - 09:21 WIB

Reboisasi Wilayah Pesisir, Polsek Cikelet Gelar Penanaman Pohon

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 November 2024 - 16:33 WIB

Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM

Jumat, 15 November 2024 - 10:33 WIB

Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak

Berita Terbaru