Home / Ads

KPU Relokasi 210 TPS di Daerah Banjir Bandung Selatan

Selasa, 16 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto:pemprov.go.id

foto:pemprov.go.id

DARA | SOREANG – Sebanyak 210 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di daerah rawan banjir bakal direlolaksi ke tempat yang lebih aman.

Ketua KPU Kabupaten Bandung, Agus Baroya, menyebutkan TPS-TPS tersebut berada  di enam kecamatan, terbanyak di Kecamatan Baleendah dan Dayeuhkolot.

Sebanyak 210 TPS terdapak banjir lanjut Agus berada di  Kecamatan Baleendah yaitu di Kelurahan Andir sebanyak 65 TPS dan Kelurahan Baleendah sebanyak 21 TPS. Di Kecamatan Dayeuhkolot, di Desa Dayeuhkolot 41 TPS dan di Desa Citereup 30 TPS.

Di Kecamatan Bojongsoang, di Desa Tegaluar sebanyak 27 TPS. Kecamatan Banjaran di Desa Kamasan sebanyak tujuh TPS, di Kecamatan Ciparay, Desa Sumbersari sebanyak 2 TPS dan di Kecamatan Rancaekek,  di Desa Sukamanah sebanyak 17 TPS.

“TPS terdampak banjir hingga 15 April 2019 kemarin mencapai 210 TPS yang tersebar di enam kecamatan,” kata Ketua KPU Kabupaten Bandung, Agus Baroya,  Selasa (16/4/2019).

Merujuk  data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bandung, banjir Kecamatan Baleendah, Bojongsoang dan Dayeuhkolot sebagian berangsur surut termasuk akses jalan, tetapi di beberapa bagian pemukiman masih terendam.

Untuk kelancaran pelaksanaan Pemilu di daerah yang masih terendam banjir yaitu  Bojongsoang, Baleendah dan Dayeuhkolot Polres Bandung, dan BPBD Kabupaten Bandung menyiapkan berbagai sarata diantaranya angkutan. “Kami menyiapkan kendaraan untuk mengantarkan pemilih dari lokasi banjir ke lokasi TPS yang sudah ditetapkan,” kata Kapolres Bandung AKBP Indra Hermawan.***

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025
Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi
FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202
Mostbet Přihlášení ️ Mostbet Subscription Na Oficiálních Stránkác
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:50 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:11 WIB

Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Rabu, 2 Oktober 2024 - 22:19 WIB

“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe

Berita Terbaru