Daftar Perwira dan Bintara Polres Sukabumi Kota yang Baru Saja Naik Pangkat

Kamis, 2 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Kenaikan pangkat bukan untuk gagah-gagahan.

DARA | Puluhan perwira dan bintara jajaran Polres Sukabumi Kota naik pangkat, sejak 1 Januari 2025.

Pengumumannya berlangsung dalam upacara di halaman Mapolres Sukabumi Kota, Kamis (2/1/2025).

Ada 65 Perwira dan Bintara Polri yang naik pangkat. Berikut rinciannya:

-Lima perwira berpangkat IPTU naik jadi AKP,

-Sembilan perwira berpangkat IPDA naik jadi IPTU,

-Satu bintara berpangkat AIPTU naik jadi IPDA,

-Delapan bintara berpangkat AIPDA naik jadi AIPTU,

-19 BRIPKA naik jadi AIPDA,

-Empat BRIGADIR naik jadi BRIPKA,

-16 BRIPTU naik jadi BRIGADIR

-Tiga BRIPDA naik jadi BRIPTU.

Kapolres Sukabumi Kota AKBP Rita Suwadi mengatakan, kenaikan adalah merupakan penghargaan yang diberikan Institusi Polri atas kinerja dalam pelaksanaan tugas.

“Kenaikan pangkat bukan untuk gagah-gagahan, namun yang perlu saudara ingat, pertama-tama harus bersyukur kepada Alloh Swt Tuhan Yang Maha Esa, dan kedua tugas-tugas saudara ke depan akan semakin berat dan banyak tantangannya,” kata kapolres.

“Kenaikan pangkat yang saudara terima sekarang ini bukan merupakan hak, namun sebuah penghargaan dari penilaian kinerja dan penilaian tingkah laku yang baik dalam melaksanakan tugas,” imbuhnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah
Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan
Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan
Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD
Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR
Serahkan Petikan SK PNS dan CPNS, Bupati Sukabumi Tekankan Pengabdian
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 08:42 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 08:34 WIB

Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 10:53 WIB

Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 18:27 WIB

Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD

Berita Terbaru