Begini Cara Mengatasi Banjir di Dayeuhkolot

Selasa, 11 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Diskominfo Kabupaten Bandung

Foto: Diskominfo Kabupaten Bandung

Diperlukan langkah-langkah strategis untuk meminimalisir banjir di Dayeuhkolot, Baleendah dan Bojongsoang.

DARA | Juga diperlukan kolam retensi, embung dan bendungan untuk menampung air agar tidak langsung masuk ke sungai.

“Ini akan jadi solusi konkret dan berkelanjutan,” demikian dikatakan Wakil Ketua DPR RI Cucun Ahmad Syamsurijal saat meninjau lokasi banjir di Dayeuhkolot, Selasa (11/3/2025).

Cucun yang juga Wakil Ketua Umum PKB mengatakan diperlukan perencanaan yang matang dan tindakan cepat untuk mengatasi masalah ini.

Penyelesaian banjir, kata Cucun, tidak bisa hanya reaktif saat banjir datang, tetapi harus ada upaya pencegahan yang berkelanjutan.

Cucun mencontohkan banjir dari Sungai Ciliwung yang kini berkurang setelah mulai difungsikannya danau Ciawi. Hal itu dinilai efektif dalam mengurangi resiko banjir di daerah aliran Ciliwung.

“Saya sudah berdiskusi dengan Pak Bupati, dan kita akan membawa pembahasan rendlcana pembangunan embung dan danau retensi ini ke rapat-rapat DPR,” ujarnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan
Ini Status Ridwan Kamil dalam Kasus Dugaan Korupsi Iklan bjb
Isyana Sarasvati di TEDxSampoernaUniversity 2025: Musik sebagai Katalis Perubahan
Pokja PWI Kota Bandung Tebar Paket Buka Gratis
Miris, Awal Tahun Kasus Kekerasan Terhadap Anak dan Perempuan di Bandung Barat Cukup Tinggi
Bandung Barat Darurat Narkoba, Kesbangpol Kumpulkan Sekcam dan Sekdes
Garapan Sutradara Rosyid E Abby, “Kasidah Cinta Umar Al-Faruq” Tampil di Rumentang Siang, Catat Tanggalnya!
KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil, Kasus Apa Yah?
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:22 WIB

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:07 WIB

Ini Status Ridwan Kamil dalam Kasus Dugaan Korupsi Iklan bjb

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:53 WIB

Isyana Sarasvati di TEDxSampoernaUniversity 2025: Musik sebagai Katalis Perubahan

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:33 WIB

Miris, Awal Tahun Kasus Kekerasan Terhadap Anak dan Perempuan di Bandung Barat Cukup Tinggi

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:28 WIB

Begini Cara Mengatasi Banjir di Dayeuhkolot

Berita Terbaru

ILUSTRASI. Foto: kominfo.go.id

HEADLINE

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan

Rabu, 12 Mar 2025 - 14:22 WIB

Ilustrasi: tribunnews

HEADLINE

Ini Status Ridwan Kamil dalam Kasus Dugaan Korupsi Iklan bjb

Rabu, 12 Mar 2025 - 14:07 WIB