Pemkab Cianjur Siagakan Tenaga Kesehatan di Lokasi Rapat Pleno Terbuka

Rabu, 1 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DARA | CIANJUR — Pemkab Cianjur, Jawa Barat menyiagakan tenaga kesehatan di lokasi Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu 2019 tingkat Kabupaten Cianjur di Hotel Yasmin, Cipanas, Cianjur, Rabu (1/5/2019).

“Selain menyiagakan tenaga kesehatan, dan ambulan kegawatdaruratan dilokasi hotel, kita juga menyiapkan sejumlah fasilitas kesehatan, di antaranya RSUD Cimacan, Cipanas,  dan RSUD Sayang, Cianjur untuk rujukan jika terjadi hal yang tak diinginkan,” kata Plt Bupati Cianjur, Herman Suherman, kepada wartawan, saat ditemui di lokasi rapat pleno.

Herman berharap rapat pleno rekapitulasi suara itu berjalan aman, lancar, dan kondusif.  Pihakny juga meminta masyarakat Cianjur menghormati setiap keputusan hasil pada rapat pleno rekapitulasi tersebut.

“Mudah-mudahan dalam kondisi aman dan kondusif tanpa kendala dan pada saat pengumuman yang akan dilakukan KPU pusat nanti,Cianjur tetap kondusif aman terkendali. Siapapun yang menang di pilpres harus didukung sesuai peraturan yang berlaku, jangan ada huru hara atas ketidakpuasan,” ujarnya.

Wartawan: Purwanda | Editor: Ayi Kusmawan

Berita Terkait

KPU Berencana Menyusun Buku Perjalanan Pilkada di Kabupaten Garut
KPU Garut Siap Lelang dan Musnahkan Logistik Pemilu Serentak 2024
SK Penetapan Bupati– Wakil Bupati Bandung Diserahkan kepada Ketua DPRD, Ketua KPU: Alhamdulillah Tugas Kami Selesai
KPU Kabupaten Bandung Tetapkan Dadang Supriatna-Ali Syakeib Bupati/ Wakil Bupati Terpilih
MK Tolak Gugatan Sahrul-Gun Gun, Pasangan Bupati dan Wakil Bandung Terpilih DS-Ali Syakieb Dilantik Presiden 20 Pebruari
KPU Garut Gelar Rapat Evaluasi Kerja dengan Jajaran PPK se- Kabupaten Garut
Tahapan Pilkada 2024 Selesai, KPU Garut Sebut Mulai 27 Januari Tugas PPK dan PPS Berakhir
Jelang Pelantikan, Begini Pesan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih buat Masyarakat Garut
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:20 WIB

KPU Berencana Menyusun Buku Perjalanan Pilkada di Kabupaten Garut

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:38 WIB

KPU Garut Siap Lelang dan Musnahkan Logistik Pemilu Serentak 2024

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:40 WIB

SK Penetapan Bupati– Wakil Bupati Bandung Diserahkan kepada Ketua DPRD, Ketua KPU: Alhamdulillah Tugas Kami Selesai

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:42 WIB

KPU Kabupaten Bandung Tetapkan Dadang Supriatna-Ali Syakeib Bupati/ Wakil Bupati Terpilih

Selasa, 4 Februari 2025 - 22:24 WIB

MK Tolak Gugatan Sahrul-Gun Gun, Pasangan Bupati dan Wakil Bandung Terpilih DS-Ali Syakieb Dilantik Presiden 20 Pebruari

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Istimewa/net)

HEADLINE

Siap-siap! THR Segera Cair, Segini Besarannya

Kamis, 13 Mar 2025 - 12:23 WIB

Ilustrasi: Cikimm.com/net

HIKMAH

Kisah Ketegasan Nabi Muhammad SAW terhadap Korupsi

Kamis, 13 Mar 2025 - 11:18 WIB

TR (35), warga Kecamatan Pakenjeng, Kabupaten Garut usai ditangkap jajaran Satreskrim Polres Garut karena membawa kabur mobil rental, Rabu (12/3/2025)(Foto: Istimewa)

HUKRIM

Bawa Kabur Mobil Rental, TR Diciduk Jajaran Polres Garut

Kamis, 13 Mar 2025 - 10:58 WIB

Foto: Istimewa

HEADLINE

Polres Garut Gelar Mudik Gratis, Berminat? Klik Kanal Ini!

Kamis, 13 Mar 2025 - 10:48 WIB