Persib Vs Persija, Deden Natshir Patah Tulang Kering Kaki Kiri

Kamis, 11 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: jabarnews

Foto: jabarnews

DARA | JAKARTA – Deden Natshir, kiper Persib Bandung, cedera parah saat Persib bertemu Persija, Rabu kemarin, 10 Juli 2019 di Gelora Bung Karno dengan berkesudahan 1-1. Bahkan, saat rombongan kembali ke Bandung, Deden belum diperbolehkan pulang oleh pihak rumah sakit Bintaro.

Deden mengalami cedera patah tulang kering kaki kiri. Itu terjadi saat menghadang Bruno Matos, gelandang Persija, pada menit ke-30.

Dokter tim Persib Bandung, Rafi Ghani, mengatakan, masih mendiagnosa penyebab sebenarnya. Ada dua kemungkinan, entah karena benturan dengan kaki Bruno atau mungkin jatuh dalam posisi salah, sehingga menyebabkan fraktur.

Deden harus menjalani proses rehabilitasi, termasuk fisioterapi untuk memulihkan cederanya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Cek Disini, Hasil Drawing Babak 16 Besar Liga Champions 2024-2025
Gagal di Ajang Piala Asia U-20 PSSI Pecat Pelatih Indra Sjafri
PP Inkado Gelar Workshop ‘Empowering 2025’ Tingkatkan Kualitas Pelatih
Piala Asia 2025, Timnas U-20 Fokus Hadapi Iran, Kamis 13 Pebruari Besok
Jelang Piala Asia U-20 2025, Indra Sajfri Matangkan Strategi Pemain
Munculnya Permenpora Jangan Mengganggu Pembinaan Atlet
Inilah Besarnya Bonus Atlet Kontingen PON XXI dan PEPARNAS XVII 2024 Jabar
Atlet Berprestasi Jawa Barat Terima Penghargaan dan Uang Kadeudeuh
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Februari 2025 - 15:35 WIB

Cek Disini, Hasil Drawing Babak 16 Besar Liga Champions 2024-2025

Minggu, 23 Februari 2025 - 15:21 WIB

Gagal di Ajang Piala Asia U-20 PSSI Pecat Pelatih Indra Sjafri

Selasa, 18 Februari 2025 - 15:14 WIB

PP Inkado Gelar Workshop ‘Empowering 2025’ Tingkatkan Kualitas Pelatih

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:03 WIB

Piala Asia 2025, Timnas U-20 Fokus Hadapi Iran, Kamis 13 Pebruari Besok

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:09 WIB

Jelang Piala Asia U-20 2025, Indra Sajfri Matangkan Strategi Pemain

Berita Terbaru


PSSI akhirnya melepas posisi Indra Sjafri dari jabatan sebagai pelatih kepala Timnas U-20.(Foto: PSSI)

HEADLINE

Gagal di Ajang Piala Asia U-20 PSSI Pecat Pelatih Indra Sjafri

Minggu, 23 Feb 2025 - 15:21 WIB