Belum Semua Warga Kabupaten Bandung Pelanggan PDAM Tirtaraharja  

Selasa, 20 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ILUSTRASI. Foto: dara.co.id/Fattah

ILUSTRASI. Foto: dara.co.id/Fattah

DARA | BANDUNG – Belum semua warga Kabupaten Bandung, Jawa Barat menjadi pelanggan PDAM Tirtaraharja. Termasuk warga Kampung Leuweungkaleng, Desa Gandasari, Kecamatan Katapang.

Di kampung tersebut, hingga kini hanya beberapa warga saja. “Itu pun yang rumahnya berada di pinggir jalan,” kata Kepala Humas dan Kesekretariatan PDAM Tirta Raharja, Hj. Sri Hartati, menanggapi berita dara.co.id Senin (10/8/2019) berjudul Terpaksa Bangun Malam, Pelanggan Keluhkan Suplai Air PDAM Tirtaraharja.

Sementara di Desa Sayati, Kecamatan Katapang PDAM Tirtaraharja Kabupaten Bandung juga tak memiliki langganan karena  wilayah merupakan kewenangan PDAM Tirtawening Kota Bandung. “Jadi kalau ada keluhan ya sampaikan ke sana,” kata Tati, Selasa (20/8/2019).

Ia menjelaska, jika ada keluhan pelanggan, bisa dilihat dari kode pipa penyalurannya. Kode itu merupakan area pelanggan berada sehingga bisa dideteksi dalam upaya perbaikannya.

“Kami selalu memprioritaskan pelanggan. Jadi masalah pembagian air ke lokasi kekurangan dampak kekeringan itu tidak akan mempengaruhi pendistribusian air ke pelanggan,” ujar Tati, via telepon, seraya berharap jika pelanggan punya keluhan langsung menelepon ke kantornya.

“Dengan demikian permasalahan yang terjadi bisa terselesaikan dengan baik,” katanya.***

Wartawan: Fattah | Editor: Ayi Kusmawan

Berita Terkait

Bupati Bandung Barat Belum Bersuara Terkait Putusan PTUN Atas Gugatan Rini Sartika
Gaspoll di Hari Pertama Kerja Pasca Lebaran, Bupati KBB Lakukan Pembenahan
Cek Disini, Sampah Lebaran Bandung Raya Yang Dibuang ke TPPAS Sementara Sarimukti
Presiden Prabowo Panen Raya di Majalengka, Bupati Bandung di Ciparay
Menghapus Jenuh Saat Mudik Lebaran, Daop 2 Bandung Sediakan Arena Bermain Anak
PT KAI Daop 2 Bandung Berangkatkan 17.893 Orang, Pucak Mudik Sudah Terlewati
Simak Nih, Pesan Bupati Bandung buat Warganya Yang Mudik Lebaran
Jangan Kirim Parsel ke Gubernur Jabar, Ini Alasannya
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 10:13 WIB

Gaspoll di Hari Pertama Kerja Pasca Lebaran, Bupati KBB Lakukan Pembenahan

Selasa, 8 April 2025 - 12:08 WIB

Cek Disini, Sampah Lebaran Bandung Raya Yang Dibuang ke TPPAS Sementara Sarimukti

Senin, 7 April 2025 - 13:23 WIB

Presiden Prabowo Panen Raya di Majalengka, Bupati Bandung di Ciparay

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:54 WIB

Menghapus Jenuh Saat Mudik Lebaran, Daop 2 Bandung Sediakan Arena Bermain Anak

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:33 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung Berangkatkan 17.893 Orang, Pucak Mudik Sudah Terlewati

Berita Terbaru

Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Herman Suryatman memonitor kondisi lalu lintas di sejumlah titik berpotensi macet lewat konferensi video bersama petugas Dinas Perhubungan Jabar yang tersebar di lapangan. (Foto: biro adpim jabar)

HEADLINE

Arus Mudik dan Balik Lebaran 2025 di Jawa Barat Kondusif

Rabu, 9 Apr 2025 - 11:29 WIB