Kawah Putih terbakar. Asapnya membumbung tinggi di langit Ciwidey, kemarin. Belum diketahui apa penyebabnya? Inilah foto-fotonya
DARA | BANDUNG – Kawah Putih kebakaran hebat. Api cepat merambat membakar pepohonan dan rumput ilalang, Senin kemarin (8/10/2019). Hingga berita ini ditayangkan api sudah berhasil dipadamkan. Namun, belum diketahui penyebabnya.
Berikut tiga foto saat Kawah Putih kebakaran:


