Pembongkaran Gedung C adalah Renovasi

Jumat, 31 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Sobur Niat/dara.co.id

Ilustrasi: Sobur Niat/dara.co.id

DARA | BANDUNG – Sekretariat BPKAD, Derus mengatakan, pembongkaran Gedung C di kawasan Gedung Sate, Bandung adalah renovasi dan bukan pembangunan kembali.

“Ada perubahan lagi tempatnya. Gitu rencananya,” ujar Derus, Rabu lalu (30/1/2020).

Derus juga mengatakan, renovasi di bagian bawah dihentikan sementara karena anggarannya belum ada. Kalau ada pasti dilanjutkan.

Terkait pembongkaran yang dilakukan dua minggu lalu, Derus mengatakan tidak tahu. “Nanti saya tanyain dulu  terkait pembongkaran tersebut,” ujarnya.

Derus mengatakan, gedung C yang direnovasi nanti akan dibongkar seluruhnya, sebab gedung tersebut akan digunakan oleh BPKAD Jabar.

“Rencananya sih gitu, tapi nggak tahu planning kedepannya gimana. Rincian anggaranya juga saya tidak tahu sama sekali,” ujarnya.***

Wartawan: Sobur – Ardi | Editor: denkur

Berita Terkait

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Antrean di Samsat Soreang Membludak, Begini Keluhan Warga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Rabu, 16 April 2025 - 11:17 WIB

Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral

Berita Terbaru