Arab Saudi Hentikan Sementara Masuknya Jamaah Umroh, Apa Kata Dubes Indonesia?

Kamis, 27 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dubes RI untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel (Foto: okezone news)

Dubes RI untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel (Foto: okezone news)

Gegara virus corona, Pemerintah Arab Saudi hentikan sementara jamaah umroh, termasuk warga negara asing masuk Masjid Nabawi. Itu langkah antisipasi masuknya wabah virus mematikan itu. Lantas apa kata Duber Indonesia?


DARA | JAKARTA – Dubes RI untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel mengupayakan warga Indonesia tetap bisa umrah ke Saudi, sehingga KBRI akan terus memantau dan update.

“Saya komunikasi dengan Kemlu KSA (Kingdom of Saudi Arabia) dan juga Kementerian Haji dan Umrah KSA. Untuk pastikan juga para jamaah umrah yang sekarang sudah berada di Makkah Madinah,” kata Agus Maftuh, dikutip dari detikcom, Kamis (27/2/2020).

Agus Maftuh juga melakukan sejumlah pendekatan, mengupayakan Indonesia tidak masuk ke dalam daftar negara yang dilarang ke Saudi.

“Saya juga sedang upayakan karena Indonesia tidak termasuk terpapar corona, maka KBRI akan lakukan pendekatan ke KSA untuk tidak memasukkan Indonesia dalam list tersebut,” ujarnya.***

Editor: denkur | Sumber: detikcom

Berita Terkait

Lolos Seleksi, Ini Tiga Maskapai yang Siap Memberangkatkan Jemaah Haji
Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025
Waspadalah, Virus Human Metapneumovirus Sudah Masuk Indonesia, Penyakit Apa Itu?
Makan Bergizi Gratis Sudah Bergulir, Menunya Disesuaikan dengan Selera Masyarakat Setempat
Ketum PWI Pusat: Prabowonomics Program Unggulan HPN 2025
Makan Bergizi Gratis Dimulai Serentak Senin Besok, Berikut Lokasi 190 Dapur Umum se-Indonesia
Pernah Gugat Presidential Threshold, Tamsil Linrung Apresiasi Putusan MK
Ketum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Minta Persiapan Teknis HPN 2025 Dimulai Pekan DepaN
Berita ini 4 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:52 WIB

Lolos Seleksi, Ini Tiga Maskapai yang Siap Memberangkatkan Jemaah Haji

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:43 WIB

Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:34 WIB

Waspadalah, Virus Human Metapneumovirus Sudah Masuk Indonesia, Penyakit Apa Itu?

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:28 WIB

Makan Bergizi Gratis Sudah Bergulir, Menunya Disesuaikan dengan Selera Masyarakat Setempat

Senin, 6 Januari 2025 - 15:11 WIB

Ketum PWI Pusat: Prabowonomics Program Unggulan HPN 2025

Berita Terbaru