Seger…. Akhir Pekan Berburu Cilok

Sabtu, 14 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: dela/dinda

Foto: dela/dinda

Cilok cemilan yang digemari semua kalangan. Teksturnya kenyal. Isinya macam-macam, bisa daging, sayur, kacang bumbu juga telur. Makanan ini berasal dari tanah sunda yang sudah ada sejak puluhan tahun silam.


Listianto, lelaki berusi 48 tahun adalah salah satu pedagang cilok di Sindang Palay Desa Cangkuang Kulon Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Sudah tujuh tahun ia dagang cilok. Namanya ‘Cilok Doi’.

Bahan ciloknya dari tepung tapioka, ditambah telur yang sudah dipotong beberapa bagian.

Listianto berkeliling menjajagakan ciloknya, di sekitar Komplek Cibogo, Sindang Palay, dan Citamiang. Terkadang ia juga mangkal di sekolah Al Amanah dan SMPN 2 Dayeuhkolot. Hasilnya lumayan juga, ciloknya laris.

Listianto mengatakan bumbu ciloknya hanya memakai penyedap rasa, saos tomat, kecap, dan sambal. Untuk sambalnya ia buat sendiri yang berbahan dari cabai rawit, cabai merah dan cabai kering. “Saya mah bumbunya cukup itu aja, biar beda dari yang lain,” ujarnya.

Untungnya para konsumen menyukai bumbu seperti itu ketimbang memakai bumbu kacang. “Apalagi kalau bumbunya hanya asin pedas, mantab bangettt,” ujar salah satu konsumen.***

Wartawan (job): Adinda Rohimah-Dela Fatimah Azzahra | Editor: denkur

Berita Terkait

Borderlands® 4 Rilis Cuplikan Pertama yang Penuh Aksi di The Game Awards!
Ketoprak Retno Kencana Pukau Penonton di Teater Besar TIM
Waspadalah, Ini Lima Tanda Kolestrol Sedang Tinggi
Populasi Bangau Bluwok di Pulau Rambut Terancam Punah, Ini Penyebabnya
Ahok, Yudo Margono, Inayah Wahid, Akan Tampil di Pagelaran Kethoprak Retno Kencana
Benny, Pecinta Burung Hantu Terpilih Sebagai Dewan Pengawas KPK
Kolaborasi Wondeful Indonesia Aeostreet Catatkan Rekor MURI
Korban Letusan Gunung Lewotobi, Nobar Laga Indonesia – Jepang di Pengungsian
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 14 Desember 2024 - 10:02 WIB

Borderlands® 4 Rilis Cuplikan Pertama yang Penuh Aksi di The Game Awards!

Kamis, 5 Desember 2024 - 21:36 WIB

Ketoprak Retno Kencana Pukau Penonton di Teater Besar TIM

Senin, 2 Desember 2024 - 12:34 WIB

Waspadalah, Ini Lima Tanda Kolestrol Sedang Tinggi

Rabu, 27 November 2024 - 14:21 WIB

Populasi Bangau Bluwok di Pulau Rambut Terancam Punah, Ini Penyebabnya

Selasa, 26 November 2024 - 19:49 WIB

Ahok, Yudo Margono, Inayah Wahid, Akan Tampil di Pagelaran Kethoprak Retno Kencana

Berita Terbaru

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 17 Desember 2024

Selasa, 17 Des 2024 - 06:02 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 17 Desember 2024

Selasa, 17 Des 2024 - 05:58 WIB