HUT Bhayangkara, Polres Sukabumi Kota Bagikan Ribuan Paket Sembako

Jumat, 26 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Riri Satiri/dara.co.id

Foto: Riri Satiri/dara.co.id

Hari Jadi ke 74 tahun Bhayangkara, Polres Sukabumi Kota bagikan ribuan sembako kepada masyarakat. Polri hadir ditengah pandemi corona.


DARA | SUKABUMI – “Pada kesempatan HUT Bhayangkara ke-74 tahun 2020 ini, Polri hadir ditengah pandemi untuk membantu masyarakat terdampak covid 19,” ujar AKBP Sumarni, usai kegiatan Baksos di Mapolres Sukabumi Kota. Jum’at (26/06/2020).

Dalam kesempatan tersebut, Polres wanita pertama di kota Sukabumi ini juga berharap di momen HUT Bhayangkara ini Kamtibmas lebih kondusif dan masyarakat semakin produktif.

“Tentunya, Polri harus berperan aktif di masa sekarang, hadir ditengah masyarakat. Tak hanya urusan kamtibmas, namun juga urusan sosial dan ketahanan pangan tetap menjadi prioritas,” tutur Sumarni.

Lanjut Sumarni, momen kali ini sebanyak 1500 paket sembako yang dibagikan kepada masyarakat di wilkum Polres Sukabumi Kota. Sasarannya, fakir miskin, jompo, yatim piatu purnawirawan Polri dan TNI kemudian kaum disabilitas dan beberapa kelompok masyarakat lainnya.

“Pembagian paket, sudah disebar sejak tanggal 15 dan 16. Puncaknya di HUT Bhayangkara,” kata Sumarni.

Dalam Momen HUT Bhayangkara ini, aksi nyata yang dilakukan polri ini harus benar benar dirasakan di tengah masyarakat setidaknya bisa bermanfaat bagi masyarakat.

“Insha Allah, menjadi amal baik jika kita terus berbuat baik. Untuk itu, teruslah berbuat kebaikan,”imbuhnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Sekda Jabar : Pergeseran APBD 2025 Efisien, Akuntabel, serta Transparan dan Untuk Rakyat
Banjir di Palabuhanratu Sukabumi Rendam Puluhan Rumah di Tiga Desa dan Menewaskan Seorang Warga
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Ingatkan Pergantian Kepemimpinan tak Sekadar Formalitas
DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah
Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan
Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 12:49 WIB

Sekda Jabar : Pergeseran APBD 2025 Efisien, Akuntabel, serta Transparan dan Untuk Rakyat

Minggu, 20 April 2025 - 11:21 WIB

Banjir di Palabuhanratu Sukabumi Rendam Puluhan Rumah di Tiga Desa dan Menewaskan Seorang Warga

Sabtu, 19 April 2025 - 10:35 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Ingatkan Pergantian Kepemimpinan tak Sekadar Formalitas

Jumat, 18 April 2025 - 08:42 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 08:34 WIB

Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan

Berita Terbaru