Polsek Jalancagak Gelar Operasi Yustisi

Rabu, 30 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Yudi/dara.co.id

Foto: Yudi/dara.co.id

Razia masker dan sosialisasi penerapan protokol kesehatan terus dilakukan jajaran polsek se Kabupaten Subang. Diantaranya oleh Polsek Jalancagak, Rabu (30/9/2020).


DARA | SUBANG –  Atas arahan dari Kapolres Subang, AKBP Areis Kurniawan Widiyanto, SH, melalui Panit Binmas, Aiptu Herman, didampingi Aipda Mamay dan Bripka, Enjang, melakukan razia masker secara hunting di wilayah hukum Polsek Jalancagak.

Disampaikan Aiptu Herman, pelaksanaan operasi yustisi ini dalam rangka penindakan terhadap pelanggaran protokol kesehatan Covid-19, termasuk soal kedisiplinan memakai masker.

Setiap pelanggar akan ditegur.

Kelengkapan operasi yustisi, kata Aiptu Herman, dilengkapi dengan spanduk operasi yustisi sesuai aturan yang sudah ditentukan.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Bupati Cirebon Resmi Luncurkan Program DAKOCAN, Kartu Identitas Anak Jadi Modal Data Masa Depan
Bupati Cirebon dan Gubernur Jabar Kompak Benahi Jalan Rusak, Target Rampung 2027
Hari Bumi Sedunia, Bupati Sukabumi Tanam Pohon di Bukit Kurma Baruajol
Dedi Mulyadi Ubah Kabupaten Cirebon Jadi Yogyakartanya Jawa Barat
Ema Suranta, Kartini Penggerak Lingkungan dari Sampah Bukit Berlian
Kasad Resmikan Sarana Pengairan Pertanian di Sukabumi
543 Tahun Kabupaten Cirebon: Menelusuri Jejak Para Wali yang Membangun Peradaban
Galaxy A06 5G Free Fire Gaming Package, Dua Jutaan Buat Auto Booyah
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 17:32 WIB

Bupati Cirebon Resmi Luncurkan Program DAKOCAN, Kartu Identitas Anak Jadi Modal Data Masa Depan

Selasa, 22 April 2025 - 17:29 WIB

Bupati Cirebon dan Gubernur Jabar Kompak Benahi Jalan Rusak, Target Rampung 2027

Selasa, 22 April 2025 - 17:25 WIB

Hari Bumi Sedunia, Bupati Sukabumi Tanam Pohon di Bukit Kurma Baruajol

Selasa, 22 April 2025 - 17:20 WIB

Dedi Mulyadi Ubah Kabupaten Cirebon Jadi Yogyakartanya Jawa Barat

Selasa, 22 April 2025 - 17:16 WIB

Ema Suranta, Kartini Penggerak Lingkungan dari Sampah Bukit Berlian

Berita Terbaru