Ponpes Al-Madaroh Ambruk, Ade Barkah Ajak Semua Pihak ‘Rereongan’ Beri Bantuan

Senin, 18 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ade Barkah saat meninjau ambruknya Ponpes Al-Madaroh (Foto: Purwanda/dara.co.id)

Ade Barkah saat meninjau ambruknya Ponpes Al-Madaroh (Foto: Purwanda/dara.co.id)

Ketua DPD Partai Golkar Jawa Barat, Ade Barkah Surahman meninjau lokasi ambruknya bangunan tiga lantai milik Pondok Pesantren (Pontren) Al Madaroh, Kampung Loji, Desa Batulawang, Kecamatan Cipanas, Cianjur, Jawa Barat, Senin (18/1/2021).


DARA – Akibat ambruknya bangunan tersebut menyebabkan 11  santri ponpes disana terluka.

“Saya sangat perhatin dengan musibah yang terjadi. Semoga para santri yang menjadi korban dalam kejadian itu dapat segera pulih,” kata Ade Barkah, kepada wartawan, Senin (18/1/2021).

Ade Barkah berjanji akan membantu pembangunan kembali Ponpes Al Madaroh. Namun, ia mengajak semua pihak, terutama pemerintah setempat memberi bantuan kepada ponpes itu.

“Di saat kondisi seperti kita harus saling bantu. Apalagi Ponpes ini santrinya banyak. Maka harus segera dibantu,” ujarnya.

Ade Barkah menegaskan pembangunan Ponpes Al Madaroh harus dilakukan secara serius.

“Kita bareng-bareng bangun kembali ponpes ini. Termasuk masyarakat mari kita bantu. Intinya kita harus ‘rereongan’ juga,” ujarnya.

Terkait pihak pengelola Pondok Pesantren Al-Madaroh yang belum melapor digelarnya kegiatan belajar tatap muka kepada Gugus tugas COVID-19 Cianjur, Ade Barkah janji akan membantunya.

“Kita akan urus perizinan dan segala aspek legalitasnya,” ujarnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah
Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan
Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan
Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 08:42 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 08:34 WIB

Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan

Kamis, 17 April 2025 - 18:48 WIB

Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Berita Terbaru