Dada Rosada dan Edi Siswadi Sembuh dari Covid-19

Jumat, 12 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Utama RSKIA Kota Bandung Taat Tagore mengatakan, kedua mantan pejabat tersebut kini sudah kembali ke Lembaga Pemasyarakatan Kelas 1 Sukamiskin Bandung.


DARA| BANDUNG- Mantan Wali Kota dan Sekretaris Daerah Kota Bandung, Dada Rosada dan Edi Siswadi, dinyatakan sembuh dari Covid-19.

Diketahui, Dada maupun Edi menjalani isolasi mandiri di Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak Kota Bandung sejak 18 Februari lalu. Edi sendiri masuk ke RSKIA pada Jumat (12/2/2021). Sementara, Dada masuk pada Rabu (17/2/2021) malam.

Direktur Utama RSKIA Kota Bandung Taat Tagore mengatakan, kedua mantan pejabat tersebut kini sudah kembali ke Lembaga Pemasyarakatan Kelas 1 Sukamiskin Bandung.

“Sudah sembuh,” ucap Taat, via aplikasi pesan WhatsApp, Jumat (12/3/2021).

Dia mengungkap, Dada keluar dari RSKIA Kota Bandung pada Kamis (11/3/2021). Edi sendiri keluar lebih dahulu dari RSKIA Kota Bandung atau pada Sabtu (6/3/2021).

Diberitakan sebelumnya, Dada bersama Edi terpapar virus corona bersama puluhan narapidana lainnya di Lapas Sukamiskin, Kota Bandung. Keduanya kemudian menjalani perawatan dan isolasi di RSKIA Kota Bandung.

 

Editor : Maji

 

Berita Terkait

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Berita Terbaru