Home / Ads

ASN Pemkot Bandung Bukan yang Bermalas-malasan

Jumat, 29 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ILUSTRASI. ASN Kota Bandung. Foto: Pemkot Bdg

ILUSTRASI. ASN Kota Bandung. Foto: Pemkot Bdg

DARA | BANDUNG – Wali Kota Bandung, Oded M Danial, meminta ASN Pemkot Bandung menjadi pribadi yang bersungguh-sungguh. Bukan sebaliknya, pribadi yang bermalas-malasan terutama dalam melayani masyarakat.

“Tantangan dalam membangun Bandung ke depan itu semakin besar. Mari kita menjadi pelayan publik yang lebih baik, yang bersungguh-sungguh, bukan yang bermalas-malasan,” kata  wali kota saat membuka  Dilat Peningkatan Integritas dan Spiritual ASN Pemkot Bandung menuju Baik dan Kuat (Baku) di Pondok Pesantren Daarut Tauhid, Bandung, kemarin.

Menurut wali kota, Islam menegaskan tidak semua orang beriman bisa mendapatkan surga karena orang beriman juga ada yang bermalas-malasan yang sama sekali berbeda dengan orang beriman yang bersungguh-sungguh.

“Ujungnya kalau mukmin (orang beriman) malas-malasan akan bisa dimasukkan ke neraka,” ujar dia.

Program BAKU merupakan buah dari kerja sama antara Pemkot Bandung dengan Pondok Pesantren Daarut Tauhid. Kegiatan ini bertujuan agar ASN Pemkot Bandung bisa mempersiapkan diri menjadi mukmin bersungguh-sungguh.

“Harapannya agar ASN Pemkot Bandung bisa lebih dulu memberikan keteladanan dalam hal manajemen kepemimpinan. Berprinsip pada berlomba melakukan banyak kebaikan. Ikuti acara sampai akhir walaupun mungkin banyak godaan-godaan,”  katanya.

Dalam kesempatan yang sama, Pembina Pondok Pesantren Daarut Tauhid, KH Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym, mengatakan, kalau orang dikehendaki baik itu memiliki ciri, diberikan kemudahan dalam memahami kebenaran. Terpenting dari hidup bukan diberi jabatan, melainkan memahami bahwa ada ancaman mebahayakan yakni perilaku diri sendiri.

“Yang lebih membahayakan adalah perilaku diri sendiri bukan kejelekan orang lain. Tapi kita sering lupa malah lebih banyak mengingat sebaliknya. Maka dari itu, goals terpenting acara BAKU ini adalah menemukan ancaman dari diri sendiri karena banyak yang jatuh karena sibuk melihat orang lain tetapi lalai terhadap ancaman diri sendiri,” katanya.***

Editor: Ayi Kusmawan

 

 

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025
Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi
FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202
Mostbet Přihlášení ️ Mostbet Subscription Na Oficiálních Stránkác
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:50 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:11 WIB

Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Rabu, 2 Oktober 2024 - 22:19 WIB

“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe

Berita Terbaru

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB

Fotog: Hilman Fauzi/Kemenag

HEADLINE

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:22 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:13 WIB

Foto: Kemenag

HEADLINE

Keutamaan Niat Puasa

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:04 WIB

Foto: Istimewa

EKONOMI

Mustahil Tumbuh 8% Tanpa Industri yang Kuat

Sabtu, 1 Mar 2025 - 12:53 WIB