Bakti Sosial, Polres Banjar dengan BRI Bagikan 1000 Paket Sembako

Jumat, 3 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Banjar bagikan sembako kepada masyarakat (Foto: Istimewa)

Polres Banjar bagikan sembako kepada masyarakat (Foto: Istimewa)

Sebagai bentuk kepedulian bagi warga yang terdampak pandemi, Polres Banjar bekerjasama dengan bank BRI Cabang Banjar memberikan 1000 paket sembako kepada masyarakat, Jumat (3/9/2021).


DARA – Selain kepada warga kurang mampu bantuan juga diberikan kepada tukang becak, tukang ojek, pengamen. Tujuannya untuk meringankan beban hidup selama pandemi.

Penyerahan paket sembako dilakukan di tiga lokasi berbeda, yaitu di kantor BRI Cabang Banjar, Kantor Unit Banjar Barat, dan kantor Unit BRI Langensari. Dilakukan secara tertib dan menerapkan protokol kesehatan.

Kapolres Banjar AKBP Ardiyaningsih bersama Pimpinan Cabang BRI, Afandi, secara simbolis menyerahkan bantuan kepada beberapa warga penerima yang hadir di Kantor Cabang BRI Kota Banjar.

Dalam keterangan persnya Kapolres Banjar mengatakan penyaluran bantuan kepada warga sebagai tindak lanjut bantuan yang diberikan bank BRI kepada Polres Banjar. 1000 paket sembako akan disalurkan kepada warga yang terdampak pandemi Covid-19.

“Setelah kami menerima bansos dari BRI Banjar, kami salurkan kepada masyarakat agar tepat sasaran. Bantuan ini bertujuan untuk sedikit meringankan beban masyarakat dalam masa pandemi covid, terutama kebutuhan pokok,” ujar kapolres.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok
Ayep Zaki Siap Jalankan Hasil Retret, termasuk Soal Efisiensi Anggaran
Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi: Hentikan Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi
Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H
Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah
Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 15:46 WIB

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Maret 2025 - 15:32 WIB

Ayep Zaki Siap Jalankan Hasil Retret, termasuk Soal Efisiensi Anggaran

Senin, 3 Maret 2025 - 15:18 WIB

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:13 WIB

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:01 WIB

Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB