Begini Cara Cek Perolehan Suara Pilkada 2024 Versi Real Count KPU

Kamis, 28 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Seorang warga menggunakan hak suaranya pada Pilkada Serentak 2024, di TPS. (Foto: denkur/dara)

Seorang warga menggunakan hak suaranya pada Pilkada Serentak 2024, di TPS. (Foto: denkur/dara)

Kini, perhatian masyarakat tertuju pada hasil resmi penghitungan suara atau real count yang disediakan KPU.

DARA| Pilkada serentak 2024 secara nasional sudah dilakukan kemarin, Rabu (27/11/2024). Para kandidat pun kini masih menuggu hasil penghitungan suara.

Kini, perhatian masyarakat tertuju pada hasil resmi penghitungan suara atau real count yang disediakan KPU.

Dikutip dari liputan6.com, berbeda dengan quick count yang hanya berdasarkan sampel, real count KPU dilakukan menggunakan data akurat dari seluruh TPS di Indonesia. Untuk memantau hasil ini, KPU telah menyediakan situs resmi yang dapat diakses masyarakat.

Melalui langkah-langkah ini, masyarakat dapat memantau hasil penghitungan suara secara transparan dan real-time.

Berikut cara cek hasil real count Pilkada 2024 :

1. Kunjungi situs resmi KPU di pilkada2024.kpu.go.id.

2. Pilih jenis pemilihan: gubernur, bupati, atau wali kota.

3. Masukkan nama provinsi atau kabupaten/kota yang ingin Anda pantau.

4. Klik hasil dan seluruh data suara akan ditampilkan.

 

Editor: Maji

 

Berita Terkait

Cek Disini, Sejumlah Tokoh Nasional Bicara Enam Bulan Pemerintahan Presiden Prabowo
Ketika Atalia Jadi Tempat Curhat Mahasiswa, Begini Suasananya
543 Tahun Kabupaten Cirebon: Menelusuri Jejak Para Wali yang Membangun Peradaban
BKKBN Catat Rekor MURI Pelayanan MOP, Bandung Barat Berkontribusi Puluhan Akseptor
Banjir di Palabuhanratu Sukabumi Rendam Puluhan Rumah di Tiga Desa dan Menewaskan Seorang Warga
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Berita ini 39 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 08:58 WIB

Cek Disini, Sejumlah Tokoh Nasional Bicara Enam Bulan Pemerintahan Presiden Prabowo

Selasa, 22 April 2025 - 08:20 WIB

Ketika Atalia Jadi Tempat Curhat Mahasiswa, Begini Suasananya

Senin, 21 April 2025 - 13:33 WIB

543 Tahun Kabupaten Cirebon: Menelusuri Jejak Para Wali yang Membangun Peradaban

Senin, 21 April 2025 - 13:13 WIB

BKKBN Catat Rekor MURI Pelayanan MOP, Bandung Barat Berkontribusi Puluhan Akseptor

Minggu, 20 April 2025 - 11:21 WIB

Banjir di Palabuhanratu Sukabumi Rendam Puluhan Rumah di Tiga Desa dan Menewaskan Seorang Warga

Berita Terbaru


Anggota Komisi VIII DPR RI, Atalia Praratya menemui ibu-ibu PKK di Gedung Graha Binangkit, Kota Bandung, Senin (21/4/2025).(Foto: deram/dara)

BANDUNG UPDATE

Anggota DPR RI Teh Atalia Sebut PKK Garda Terdepan Jaga Keutuhan NKRI

Selasa, 22 Apr 2025 - 09:07 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Kasad Resmikan Sarana Pengairan Pertanian di Sukabumi

Selasa, 22 Apr 2025 - 08:32 WIB


Anggota Komisi VIII DPR RI, Atalia Praratya berdialog dengan mahasiswa dalam kegiatan aspirasi masyarakat (asmas) di Gedung Graha Binangkit, Jalan Sukabumi, Kota Bandung, Senin (21/4/2025).(Foto: deram/dara)

HEADLINE

Ketika Atalia Jadi Tempat Curhat Mahasiswa, Begini Suasananya

Selasa, 22 Apr 2025 - 08:20 WIB