Berkah Ramadan, Koperasi Nanas Singgalang Dikunjungi Kementerian

Minggu, 9 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Koperasi Nanas Singgalang Sari Maju dikunjungi Kementerian Koperasi dan UKM.  Ada apa yah?


DARA – Kunjungi kementerian itu diterima Sekertaris Daerah Subang, H Asep Nuroni, SSos, MSi.

Sedangkan dari Kementerian Koperasi dan UKM, yang datang berkunjung Sekertaris Kementerian Koperasi dan UKM, serta Kepala Deputi bidang UMKM.

Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM, Ir Arif Rahman Hakim, MS menjelaskan, kunjungannya itu untuk menindaklanjuti apa yang seharusnya pemerintah pusat berikan tentang potensi UKM yang berada di Desa Sarireja.

“Semoga dukungan ini bisa menjembatani peningkatan keberlanjutan produktivitas UMKM Nanas di Subang sesuai dengan arahan,” ujarnya.

Sementara itu, menurut Kang Asep, kunjungan itu menjadi sebuah momentum besar dan berharap bisa menjadi arahan sekaligus bantuan agar petani Subang khususnya Koperasi Singgalang Nanas Desa Sarireja, lebih maju dan bersaing untuk ekspor.

Subang menjadi penyumbang 92% produksi Nanas di Jawa Barat. Tentu harus didukung semua pihak, agar pertanian buah Nanas tetap menjadi komoditas ekspor unggulan Indonesia.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 November 2024 - 16:40 WIB

Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024

Jumat, 15 November 2024 - 16:33 WIB

Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Berita Terbaru