Bertemu dengan Emil, Arrmanantha Promosikan Jabar Ke Perancis

Selasa, 11 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Duta Besar Indonesia untuk Perancis, Arrmanatha Christiawan Nasir dan Gubernur Jabar, Ridwan Kamil saat diwawancarai di Gedung Pakuan, Jalan Cicendo, Kota Bandung, Selasa (11/2/2020).
Foto: Itsimewa

Duta Besar Indonesia untuk Perancis, Arrmanatha Christiawan Nasir dan Gubernur Jabar, Ridwan Kamil saat diwawancarai di Gedung Pakuan, Jalan Cicendo, Kota Bandung, Selasa (11/2/2020). Foto: Itsimewa

DARA | BANDUNG – Duta Besar Indonesia untuk Perancis, Arrmanatha Christiawan Nasir melakukan kunjungan ke Gedung Pakuan di Jalan Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa (11/2/2020).

Dalam kunjungannya, Arrmanatha bertemu langsung dengan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. Pertemuan tersebut bertujuan untuk melakukan kerja sama dalam mempromosikan Indonesia khususnya Jawa Barat.

“Tadi kita banyak berbicara tentang potensi-potensi yang ada di Jawa Barat, untuk kita dorong ke Perancis,” kata Arrmanatha usai melakukan pertemuan.

Dirinya mengungkapkan, sudah ada kesepakatan tahapan-tahapannya. Untuk konsep kecilnya, yakni membuka coffee shop di Perancis untuk promosi.

“Selain itu mempromosikan kultur, budaya dan wisata. Proyek-proyek seperti pembangunan Rumah Sakit juga kami kerjsamakan,” ungkapnya.

Tak hanya itu ia menambahkan, dalam pertemuan tersebut juga membahas proyek-proyek infrastruktur besar di Jawa Barat untuk dikoneksikan dengan perusahaan-perusahaan besar di Perancis, yang saat ini sedang mencari program dan kegiatan di Indonesia.

“Itu tahap yang akan kami lakukan dengan Jabar. Tahun ini merupakan 70 tahun hubungan diplomatik Indonesia dan Perancis,” jelasnya.***

Wartawan: Ardian Resco | Editor: Muhammad Zein

Berita Terkait

Ratusan Desa di Kabupaten Bandung akan Dimekarkan dan Jadi Kelurahan
Sidak ke Mal Pelayanan Publik, Jeje Sebut Lahannya Kurang Besar
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Kamis 06 Maret 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Kamis 06 Maret 2025
Ketua Dewan Bandung Barat Bertemu Bupati Jeje, Bilangnya Bahas Efisiensi Anggaran
Komplek Kantor Pemkab Bandung di Soreang Kumuh, Ini Kata Wabup Ali Syakieb
Bupati Bandung Barat: Stok dan Harga Kebutuhan Pokok Relatif Aman
Ini Dia Besaran Zakat Fitrah di Kota dan Kabupaten Jabar 1446 H/2025
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:15 WIB

Ratusan Desa di Kabupaten Bandung akan Dimekarkan dan Jadi Kelurahan

Kamis, 6 Maret 2025 - 12:18 WIB

Sidak ke Mal Pelayanan Publik, Jeje Sebut Lahannya Kurang Besar

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:13 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Kamis 06 Maret 2025

Kamis, 6 Maret 2025 - 08:10 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Kamis 06 Maret 2025

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:13 WIB

Ketua Dewan Bandung Barat Bertemu Bupati Jeje, Bilangnya Bahas Efisiensi Anggaran

Berita Terbaru

NASIONAL

Ini Pesan KH Ma’ruf Amin kepada Pengurus PWI Jaya

Kamis, 6 Mar 2025 - 18:58 WIB

Kepala DPMD Kabupaten Bandung Tata Irawan Subandi (Foto: diskominfo Kabupaten Bandung)

BANDUNG UPDATE

Ratusan Desa di Kabupaten Bandung akan Dimekarkan dan Jadi Kelurahan

Kamis, 6 Mar 2025 - 16:15 WIB

Presiden Prabowo Subianto menggelar rapat terbatas dan taklimat bersama jajaran kabinet Merah Putih di Halaman Istana Kepresidenan Jakarta, pada Selasa, 4 Maret 2025. (Foto: BPMI Setpres)

HEADLINE

Pemerintah akan Bangun Sekolah Rakyat

Kamis, 6 Mar 2025 - 12:54 WIB