BREAKING NEWS: Didi Kempot Tutup Usia

Selasa, 5 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Didi Kempot. (Sumber: Instagram @didikempot_official)

Didi Kempot. (Sumber: Instagram @didikempot_official)

DARA | SOLO – Kabar duka datang dari dunia musik Tanah Air. Penyanyi campursari, Didi Kempot meninggal dunia, Selasa (5/5/2020).

Berdasarkan informasi, pelantun lagu “Pamer Bojo” itu meninggal dunia sekitar pukul 07.45 WIB di Rumah Sakit Kasih Ibu Solo.

Hal tersebut dibenarkan Asisten Manajer Humas RS Kasih Ibu, Divan Fernandez.

“Betul, meninggal pagi ini di RS Kasih Ibu. Sudah saya cek ke dokter jaga,” ujar Divan seperti dikutip dari detikcom.

Menurutnya, Didi masuk rumah sakit baru pagi ini. Namun dia belum mengetahui secara pasti penyebab meninggalnya Didi Kempot.

“Infonya pukul 07.30 WIB tadi baru masuk. Penyebabnya masih saya cek dulu,” katanya.

Pelantun lagu-lagu campursari kenamaan tersebut meninggal pada usia 53 tahun. Tentang rencana pemakaman Didi Kempot masih belum diketahui.***

Berita Terkait

Dunia Hiburan Tanah Air Berduka, Emilia Contessa Meninggal Dunia
Aktris Legendaris Rahayu Effendi Yang Juga Ibunda Dede Yusup Meninggal Dunia
Kabar Duka, Penyanyi Dina Mariana Meninggal Dunia
Penampilan Ida Iasha Artis Era 80-an, Bikin Netizen Bilang Begini
Inilah Artis Yang Dilantik Jadi Anggota DPR dan DPD RI, Penampilan Komeng Jadi Sorotan
Tissa Biani Belajar Al-Qur’an Isyarat Bersama Teman-teman Santiwati
Pj. Gubernur Jabar Bagikan Kabar Baik Soal Kondisi Kesehatan Acil Bimbo
Acil Bimbo Terbaring Sakit di RS Advent Bandung, Ini Penjelasan Sang Istri
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 28 Januari 2025 - 11:37 WIB

Dunia Hiburan Tanah Air Berduka, Emilia Contessa Meninggal Dunia

Jumat, 29 November 2024 - 10:27 WIB

Aktris Legendaris Rahayu Effendi Yang Juga Ibunda Dede Yusup Meninggal Dunia

Senin, 4 November 2024 - 10:12 WIB

Kabar Duka, Penyanyi Dina Mariana Meninggal Dunia

Minggu, 13 Oktober 2024 - 15:26 WIB

Penampilan Ida Iasha Artis Era 80-an, Bikin Netizen Bilang Begini

Selasa, 1 Oktober 2024 - 13:38 WIB

Inilah Artis Yang Dilantik Jadi Anggota DPR dan DPD RI, Penampilan Komeng Jadi Sorotan

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB