Breaking News, Pasar Induk Pasirhayam Kebakaran

Rabu, 28 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Dua kios di Pasar Induk Pasirhayam, Cilaku, Cianjur, Jawa Barat ludes terbakar, pukul 22.00 WIB, Selasa (27/4/2021).


DARA – Petugas masih menyelidiki terkait penyebab kebakaran yang meluluh lantakkan kios penjual kelontongan itu.

Dua unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api yang membakar dua kios yang berada di Blok D Pasar Induk Pasirhayam Cilaku Cianjur itu.

Kepala Dinas Perdagangan, Perindustrian, dan Koperasi Kabupaten Cianjur, Tohari Sastra menyebutkan jajarannya bersama kepolisian masih menyelidiki penyebab pasti terbakarnya dua kios penjual kelontongan itu.

“Dua kios yang merupakan penjual kelontongan. Penyebab kebakaran masih diselidiki. Untuk kerugian belum dapat kami taksir,” kata Tohari.

Sementara itu, Anggota Pemadam Kebakaran Kabupaten Cianjur, Micky Arrysona, mengungkapkan jajarannya menerima laporan sekitar pukul 22.30 WIB.

“Tidak ada penyebaran titik api, sehingga proses pemadaman dapat berjalan cepat. Untuk kerugian ditaksir mencapai ratusan juta rupiah, jika melihat barang yang terbakar,” kata Micky.

Micky menyebutkan, untuk penyebab kebakaran masih belum dapat ditentukan dan menunggu hasil penyelidikan dari kepolisian,” tandasnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi
Puluhan Operator SD Ikuti Bimtek yang Digelar Disdik Kabupaten Sukabumi
Begini Ajakan Bupati Bandung Dadang Supriatna buat Sahrul Gunawan dan Gun Gun Gunawan
Dedi Mulyadi Fokus pada Infrastruktur dan Realokasi Anggaran Pembangunan Jabar
Syakur Amin Tegaskan Salah Satu Skala Prioritas dalam Kepemimpinannya adalah Peningkatan Pelayanan Publik
Dari Sertijab Bupati Sukabumi
Mengawali Tugasnya, Jeje Ritchie Ismail dan Asep Ismail Hadiri Sartijab Gubernur Jawa Barat
Pesan Presiden Prabowo buat Bupati dan Wakil Bupati Bandung Barat: Layani Segera Masyarakat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 10:31 WIB

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi

Jumat, 21 Februari 2025 - 21:27 WIB

Begini Ajakan Bupati Bandung Dadang Supriatna buat Sahrul Gunawan dan Gun Gun Gunawan

Jumat, 21 Februari 2025 - 21:17 WIB

Dedi Mulyadi Fokus pada Infrastruktur dan Realokasi Anggaran Pembangunan Jabar

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:38 WIB

Syakur Amin Tegaskan Salah Satu Skala Prioritas dalam Kepemimpinannya adalah Peningkatan Pelayanan Publik

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:18 WIB

Dari Sertijab Bupati Sukabumi

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

JABAR

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi

Sabtu, 22 Feb 2025 - 10:31 WIB