Breakingnews, Bus Pariwisata Penziarah dari Banten Mengalami Rem Blong di Ciamis, Diduga Banyak Korban

Sabtu, 21 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Bus pariwisata yang membawa jamaah pejiarah asal Banten mengalami rem blong di kawasan kawasan Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Sabtu (21/5/2022).(Foto: Twitter)

Bus pariwisata yang membawa jamaah pejiarah asal Banten mengalami rem blong di kawasan kawasan Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Sabtu (21/5/2022).(Foto: Twitter)

Dilaporkan kecelakaan lalulintas yang terjadi sekitar pukul 18.30 WIB ini belum diketahui sebab-sebabnya. Namun menurut informasi kecelakaan tersebut menewaskan belasan orang.


DARA- Kecelakaan lalulintas yang menewaskan banyak korban kembali terjadi. Kali ini sebuah bus pariwisata yang membawa jamaah pejiarah asal Banten mengalami rem blong di kawasan kawasan Payungsari, Kecamatan Panumbangan, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Sabtu (21/5/2022).

Dikabarkan bus tersebut mengalami rem blong sehingga laju kendaraan tak terkendali. Dalam kondisi oleng bus menabrak rumah dan mobil serta sejumlah pengendaran sepeda motor.

Dilaporkan kecelakaan lalulintas yang terjadi sekitar pukul 18.30 WIB ini belum diketahui sebab-sebabnya. Namun menurut informasi kecelakaan tersebut menewaskan belasan orang.

 

Editor: Maji

Berita Terkait

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran
Tak Hanya ASN, Pekerja Swasta Juga Dapat THR, Segini Besarannya
Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah
Permudah Distribusi Penumpang, Pemerintah Luncurkan Platform Terpadu Mudik Gratis Nusantara Hub
Webinar Universitas Paramadina: Menyoal Pseudo-Spiritualitas dan Budaya Korupsi di Negara Religius
Sidak Pasar Tagog Padalarang, Tim Gabungan Temukan MinyakKita Kurang Takaran
Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka
Baznas Kabupaten Bandung Dituntut Transaparan Kelola Dana Umat, Bupati: Kalau Amburadul Saya Malu
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:40 WIB

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:38 WIB

Tak Hanya ASN, Pekerja Swasta Juga Dapat THR, Segini Besarannya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:28 WIB

Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:22 WIB

Permudah Distribusi Penumpang, Pemerintah Luncurkan Platform Terpadu Mudik Gratis Nusantara Hub

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:06 WIB

Webinar Universitas Paramadina: Menyoal Pseudo-Spiritualitas dan Budaya Korupsi di Negara Religius

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran

Sabtu, 15 Mar 2025 - 14:40 WIB

Foto: Komdigi

HEADLINE

Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah

Sabtu, 15 Mar 2025 - 11:28 WIB