Bungkam Persija 2-0, Persib Naik ke Posisi 10

Senin, 28 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: tribunnews

Ilustrasi: tribunnews

DARA | BALI – Persib Bandung hampir saja mempertebal kemenangan menjadi 3-0 kalau saja Ezechiel Ndouasel mampu memanfaatkan tendangan penalti di menit ke 84. Namun, karena gagal, sehingga hanya unggul 2-0 saja.

Melalui serangan sporadis, taktis dan cepat, akhirnya Persib memang unggul 2-0 dari Persija pada laga Liga 1/2019 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (28/10/2019).

Dua gol kemenangan Persib dilesakkan Frets Butuan di menit ke-52 setelah akselerasinya tak bisa dibendung pemain belakang Persija. Sedangkan gol ke dua diciptakan Ezechiel Ndouasel memanfaatkan umpan silang Ardi Idrus.

Dengan kemenangan ini, Persib merangkak naik dari peringkat ke 11 kini menjadi ke 10.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Simak Nih, Pernyataan Keras Erick Thohir Usai Dikalahkan Jepang
Usai Dikalahkan Jepang, Begini Peluang Indonesia Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia 2026
Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Cek Disini, Head to head Indonesia Vs Jepang, Duel Krusial di GBK Besok Malam
MATCHDAY INDONESIA-JEPANG Manfaatkan Ketiadaan Ueda
Jelang Lawan Jepang, STY Yakinkan Mental Pemain Saat Latihan
Kabar Gembira dari Erick Thohir, Kevin Diks Bisa Dimainkan Saat Indonesia Melawan Jepang
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 13:47 WIB

Simak Nih, Pernyataan Keras Erick Thohir Usai Dikalahkan Jepang

Sabtu, 16 November 2024 - 10:00 WIB

Usai Dikalahkan Jepang, Begini Peluang Indonesia Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia 2026

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Kamis, 14 November 2024 - 19:31 WIB

Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang

Kamis, 14 November 2024 - 19:02 WIB

Cek Disini, Head to head Indonesia Vs Jepang, Duel Krusial di GBK Besok Malam

Berita Terbaru