Bupati Cirebon Kumpulkan para Kades dan Tokoh Agama, Ada Apa ‘Yah?

Rabu, 8 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Cirebon gelar rakor dengan para camat dan kuwu, tokoh agama dan tokoh masyarakat. Bahas soal ini.

DARA | Rakor berlangsung di Kecamatan Suranenggala, Selasa (7/11/2023).

Bupati Cirebon Drs H Imron, mengatakan, pertemuan ini selain menampung aspirasi masyarakat juga dan menggali potensi-potensi, yang sebenernya ada di Kecamatan Suranenggala.

Menurut bupati, pertemuan seperti ini memang perlu dilakukan, terutama untuk menentukan arah kebijakan kedepannya.

Dengan mengetahui masalah dan potensi yang ada, akan lebih mudah dalam menentukan program yang tepat sasaran.

“Pertemuan seperti ini, membantu kami dalam membuat program yang tepat,” ujar bupati.

Bupati juga menegaskan, siap merespon dan menindaklanjuti seluruh masukan yang diberikan para kuwu dan masyarakat. Selagi hal tersebut merupakan kewenangan dari Pemkab Cirebon.

Karena menurut Imron, tidak semua permasalahan yang ada di Kabupaten Cirebon, merupakan wewenang dari Pemkab Cirebon. Salah satu contohnya, yaitu permasalahan yang berkaitan dengan BBWS.

“Kalau BBWS itu bukan ranah kami, tapi nanti kami bantu koordinasikan. Sedangkan yang merupakan ranah dari Pemkab Cirebon, akan kami coba tindaklanjuti,” ujarnya.

Editor: denkur | Foto: Ist

Berita Terkait

Kabupaten Garut Raih Penghargaan Peduli HAM dari Kementerian HAM RI
Komunitas Doubel Cabin Indonesia Beri Bantuan untuk Korban Bencana di Sukabumi
Banjir Rob Subang Merendam Empat Desa, Bey Temui Warga Terdampak
Alfath Alima-Maheswara dari Kota Bogor Juara Moka Jabar 2024
Juara Mojang Jajaka, Benny Bachtiar: Mereka Jadi Duta Pariwisata dan Budaya Jabar
Ini Skema dan Cara Menghitung Pajak Kendaraan Setelah Ada Aturan Opsen
Kunjungi Korban Bencana di Sukabumi, Menteri Lingkungan Hidup Bilang Banyak yang Harus Dilakukan untuk Mengantisipasi Bencana
Kota Sukabumi Tuan Rumah Pekan Kebudayaan Daerah Jawa Barat
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 17 Desember 2024 - 09:25 WIB

Kabupaten Garut Raih Penghargaan Peduli HAM dari Kementerian HAM RI

Senin, 16 Desember 2024 - 16:27 WIB

Komunitas Doubel Cabin Indonesia Beri Bantuan untuk Korban Bencana di Sukabumi

Senin, 16 Desember 2024 - 11:52 WIB

Banjir Rob Subang Merendam Empat Desa, Bey Temui Warga Terdampak

Senin, 16 Desember 2024 - 11:03 WIB

Alfath Alima-Maheswara dari Kota Bogor Juara Moka Jabar 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 10:52 WIB

Juara Mojang Jajaka, Benny Bachtiar: Mereka Jadi Duta Pariwisata dan Budaya Jabar

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

HUKRIM

Polres Sukabumi Sikat Peredaran Sabu Seberat 1.677,66 gram

Selasa, 17 Des 2024 - 11:25 WIB