Demo Tolak RKUHP Terus Bergulir, Polisi Siaga

Senin, 23 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: detikcom/Ist

Foto: detikcom/Ist

DARA | JAKARTA – Demo menolak Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) terus bergulir di sejumlah daerah. Di Jakarta, demo berlangsung hari ini di depan gedung DPR, Senin (23/9/2019).

Ribuan massa bergerombol di sana. Menyuarakan penolakan disahkannya RKUHP oleh DPR. Aparat kepolisian menerjunkan 5.500 personel. Memasang pagar berduri.

Kepala Bidang Hubungan MasyarakatPolda Metro Jaya, Kombes Argo Yuwono mengaku telah menerima surat pemberitahuan aksi unjuk rasa hari ini.

Dilaporkan, ratusan mahasiswa dari Tangerang Selatan kini bergerak ke Jakarta. Mereka hendak bergabung dengan massa demo di depan DPR RI Jakarta Pusat.

Massa mahasiswa itu berkumpul di depan kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Ciputat, Tangerang Selatan. Menggunakan angkutan umum.

Mahasiswa dari berbagai daerah juga kompak berdemo. Mahasiswa yang tergabung dalam aksi ini di antaranya berasal dari ITB, Trisaksi, Unindra, Stiami, Universitas Paramadina, Universitas Tarumanegara, UPI, STMT Trisakti, dan UI.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Tim PWI Tinjau Cepat Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum PWI Apresiasi Komitmen Pemerintah
Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO
Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI
PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers
KAI DAOP 5 Serap Ribuan Tenaga Kerja Kontrak
Diterpa Isu Pembekuan, PWI Jabar Tetap Solid Dukung KLB
Begini Respons Gubernur Jabar Terkait Rudapaksa di RSHS Bandung
Hujan Air Mata di Prosesi Pemakaman Sang Legenda Titiek Puspa
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:28 WIB

Tim PWI Tinjau Cepat Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum PWI Apresiasi Komitmen Pemerintah

Kamis, 17 April 2025 - 18:38 WIB

Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO

Kamis, 17 April 2025 - 13:51 WIB

Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI

Rabu, 16 April 2025 - 19:17 WIB

PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers

Rabu, 16 April 2025 - 14:17 WIB

KAI DAOP 5 Serap Ribuan Tenaga Kerja Kontrak

Berita Terbaru