Di Hari Nelayan Palabuhanratu, Kapolres Sukabumi Gelar Bakti Sosial Bagikan Santunan

Jumat, 24 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Mengisi acara Hari Nelayan Palabuhanratu ke 64, jajaran Polres Sukabumi gelar bakti sosial.

DARA | Bakti sosial tersebut berlangsung di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Dermaga Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jumat (24/5/2024).

Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo, mengatakan, dalam bakti sosial berupa penyerahan bantuan kepada yatim piatu, janda, dan jompo.

Ada 200 paket sembako yang telah diberikan plus uang tunai untuk 100 orang yatim piatu.

Dalam sambutannya, Kapolres Sukabumi, AKBP Tony Prasetyo, berharap bantuan tersebut bermanfaat bagi masyarakat. “Jangan dilihat dari isinya, tapi niat tulus kami untuk berbagi,” ujarnya.

Kapolres juga mohon doa dari masyarakat agar Kabupaten Sukabumi tetap aman dan nyaman, sehingga bisa tenang dalam beraktivitas sehari-hari.

Sementara itu, Ketua Panitia Hari Nelayan Palabuhanratu, Sep Radi Priadika, S.E, mengapresiasi pihak Polres Sukabumi yang telah mendukung acara tersebut.

“Kami sangat mengapresiasi sekali kepada Polres Sukabumi karena benar-benar mengayomi masyarakat,” ujarnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah
Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan
Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan
Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD
Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR
Serahkan Petikan SK PNS dan CPNS, Bupati Sukabumi Tekankan Pengabdian
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 08:42 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 08:34 WIB

Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 10:53 WIB

Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 18:27 WIB

Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD

Berita Terbaru