Dikritik Soal Pelantikan Ratusan Pejabat, Hengki Kurniawan: yang Penting Sudah Sesuai Prosedur

Kamis, 8 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hengki Kurniawan saat pelantikan pejabat (Foto: Heni Suhaeni/dara.co.id)

Hengki Kurniawan saat pelantikan pejabat (Foto: Heni Suhaeni/dara.co.id)

Pelantikan 160 tenaga administrator dan pengawas jadi polemik. Namun, Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Bandung Barat, Hengki Kurniawan menanggapinya dengan santai.


DARA – Hengki mengatakan, pro dan kontra dalam menentukan sebuah kebijakan seperti pelantikan, merupakan hal wajar.

“Yang penting kita sudah mengikuti prosedur dari Gubernur Jabar dan sudah mendapat persetujuan dari Kemendagri. Itulah dasar kita,” ujarnya di Padalarang, Kamis (8/7/2021).

Ia menegaskan, tidak mungkin pihaknya melakukan pelantikan tanpa restu Mendagri. Terkait surat rekomendasi dari Mendagri, yang dipersoalkan dewan, ia mengatakan itu sebetulnya urusan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) KBB.

“Mungkin saja, suratnya itu telat atau biasa. Biasanya kalau yang sudah-sudah itu dikirim sebelum atau sesudah pelantikan,” jelasnya.

Hengki berharap bagi pejabat yang kemarin diambil sumpah jabatan, bekerja dengan bersungguh sungguh
Apalagi dalam situasi Pandemi Covid-19, harus gerak cepat.

“Intinya bagi OPD ayo bekerja secara maksimal. Kalau bermalas-malasan di belakang masih ada yang ngantri,” tegasnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini
Hasil Grebek Pasar KIE Program KB, Bandung Barat Jaring 1.243 Akseptor
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi: Hentikan Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Hari Pertama Bekerja, Bupati Bandung Barat Jeje Ritchie Siap Aplikasikan Hasil Retreat
Ingat! Selama Ramadhan ASN Bandung Barat Wajib Masuk Kerja Mulai Setengah Tujuh
Dibaca Usai Tarawih, Berikut Bunyi Doa Kamilin dan Terjemahannya
Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya
Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 16:06 WIB

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Maret 2025 - 15:56 WIB

Hasil Grebek Pasar KIE Program KB, Bandung Barat Jaring 1.243 Akseptor

Senin, 3 Maret 2025 - 13:20 WIB

Hari Pertama Bekerja, Bupati Bandung Barat Jeje Ritchie Siap Aplikasikan Hasil Retreat

Senin, 3 Maret 2025 - 02:45 WIB

Ingat! Selama Ramadhan ASN Bandung Barat Wajib Masuk Kerja Mulai Setengah Tujuh

Minggu, 2 Maret 2025 - 10:16 WIB

Dibaca Usai Tarawih, Berikut Bunyi Doa Kamilin dan Terjemahannya

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB