DPRD Rekomendasikan Perbaikan Anjungan Jabar di TMII

Selasa, 23 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: galamedianews.com

Foto: galamedianews.com

DARA | BANDUNG – Anjungan Jawa Barat di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) butuh perhatian, sehingga kata Ketua Pansus I DPRD Provinsi Jawa Barat, Yod Mintaraga pihaknya segera merekomendasikan kepada gubernur untuk rencana perbaikannya.

”Kita akan tindak lanjuti melalui Pansus ini, dan kita akan mengeluarkan rekomendasi ke gubernur untuk ada perbaikan ke depannya,” ujar Yod usai memimpin kunjungan kerja Pansus I DPRD Jabar di Anjungan Jawa Barat Taman Mini Indonesia Indah, Senin (22/4/2019).

Menurutnya, anjungan tersebut merupakan etalase bagi informasi pariwisata Jawa Barat, sehingga keberadaannya memiliki peranan penting bagi perkembangan sektor pariwisata. “Anjungan Jawa Barat itu suah lama dijadikan show window atau jendela pariwisata informasi miniatur dari Jawa Barat,” ujarnya.***

Wartawan: Syafrin Zaini

Berita Terkait

TPA Sarimukti Over Overload, Komisi IV DPRD Jabar Daddy Mengurai Dampaknya
Wakil Ketua DPRD Jabar Iswara: Tiga PR Pemprov Jabar Harus Segera Ditangani
Menerima Kunjungan DPRD RI, Ketua DPRD Jabar Minta Dukungan Cabut Moratorium Parsial
Sekretariat DPRD Kaltim Studi Tiru Soal Implementasi UU 9/2010 ke Jabar
DPRD Jabar Soroti Tambahan. Biaya Bimbel di SMAN 2 Depok
Begini Harapan Penjabat Gubernur Jabar kepada Piminan DPRD Yang Baru
Buky Wibawa Jadi Ketua DPRD Jabar, Inilah Empat Nama Wakilnya
Pansus 1 Optimistis Pembahasan Tatib DPRD Jabar Rampung Sesuai Jadual
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 12:07 WIB

TPA Sarimukti Over Overload, Komisi IV DPRD Jabar Daddy Mengurai Dampaknya

Jumat, 8 November 2024 - 09:16 WIB

Wakil Ketua DPRD Jabar Iswara: Tiga PR Pemprov Jabar Harus Segera Ditangani

Selasa, 5 November 2024 - 09:28 WIB

Menerima Kunjungan DPRD RI, Ketua DPRD Jabar Minta Dukungan Cabut Moratorium Parsial

Sabtu, 2 November 2024 - 10:29 WIB

Sekretariat DPRD Kaltim Studi Tiru Soal Implementasi UU 9/2010 ke Jabar

Jumat, 1 November 2024 - 10:16 WIB

DPRD Jabar Soroti Tambahan. Biaya Bimbel di SMAN 2 Depok

Berita Terbaru