Emil: Pangandaran Harus Naik Level

Senin, 6 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Barat  Ridwan Kamil di Pantai Pangandaran. (Dok Humas Pemprov Jabar)

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil di Pantai Pangandaran. (Dok Humas Pemprov Jabar)

Destinasi wisata pantai Pangandaran kini kian menarik. Berbagai fasilitas baru dibangun mulai dari jalur pedestrian yang lebar dan nyaman hingga Plaza Air Mancur.


DARA | PANGANDARAN – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil sudah meresmikan Plaza Air Mancur itu. Sebagai tanda selesainya revitalisasi tahap pertama Pantai Barat dan Timur Pengandaran.

Menurut Emil, Pangandaran etalase wisata pantai paling utama. Tahun 2019, digelontorkan hampir Rp100 miliar untuk memperbaiki Pantai Barat dan Timur Pangandaran.

Emil berharap Pangandaran naik kelas ddengan jumlah kunjungan meningkat. Namun, tentu warga dan wisatawan harus turut menjaga kebersihannya.

Sementara itu, Bupati Pangandaran, Jeje Wiradinata mengatakan, sudah melakukan survei. Pedagang asongan yang biasa jualan sekali pada akhir pekan menjadi tiga kali. Karena kunjungan wisatawan meningkat dan pembeli banyak. Jam 7 sampai 8 pagi dagangan sudah habis.

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jabar Dedi Taufik mengatakan, dampak positif dari revitalisasi sudah dirasakan dari kenaikan jumlah wisatawan dan pendapatan pedagang serta tingkat hunian.

“Dari tanggal 24 Desember sampai sekarang, tingkat hunian meningkat 90 persen. Kemudian juga kuliner sama hampir naik 90 persen. Apalagi sekarang diresmikannya wajah baru Pangandaran, Pantai Barat dan Timur,” ujar Dedi.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi
Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H
Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah
Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang
Daftar Kloter Jemaah Haji Asal Garut Sudah Dirilis, Terbagi dalam Lima Kloter Pemberangkatan
Dukung Program Ketahanan Pangan, Pemkab Cirebon Panen Raya Jagung
Sukseskan Program Ketahanan Pangan. Kapolresta Cirebon Gelar Panen Raya Jagung
Pemkab Sukabumi Siap Sukseskan Program Tiga Juta Rumah Warga Berpenghasilan Rendah
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:13 WIB

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:01 WIB

Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:21 WIB

Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:31 WIB

Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang

Rabu, 26 Februari 2025 - 18:19 WIB

Daftar Kloter Jemaah Haji Asal Garut Sudah Dirilis, Terbagi dalam Lima Kloter Pemberangkatan

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Istimewa/net)

HEADLINE

Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya

Minggu, 2 Mar 2025 - 09:53 WIB

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB