Farmers Market: Solusi Belanja Mudah Anti Ribet

Minggu, 3 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nah, buat Anda yang sedang ingin belanja bulanan, tapi mager untuk keluar rumah, Anda bisa membuka marketplace Blibli dan mencari Farmers Market untuk belanja kebutuhan bulanan Anda, mulai dari sayur-sayuran, daging segar, sabun mandi hingga kebutuhan rumah tangga lainnya.


DARA- Belanja kebutuhan harian biasanya dilakukan setiap bulan, bertepatan dengan awal bulan maupun setelah gajian. Mengingat belanja bulanan ini biasanya ada banyak barang yang dibeli, tentunya akan ribet untuk membawanya. Nah, buat Anda yang tidak mau ribet atau malas untuk keluar rumah, saat ini sudah ada Farmers Market di official store Blibli yang menyediakan berbagai kebutuhan harian, seperti daging segar, sayur-sayuran hingga kebutuhan rumah tangga lainnya.

Lokasi Farmers Market di Kota Besar

Nah, buat Anda yang sedang ingin belanja bulanan, tapi mager untuk keluar rumah, Anda bisa membuka marketplace Blibli dan mencari Farmers Market untuk belanja kebutuhan bulanan Anda, mulai dari sayur-sayuran, daging segar, sabun mandi hingga kebutuhan rumah tangga lainnya.

Jika Anda berpikir, barang yang Anda pesan, datangnya akan berhari-hari. Anda tidak perlu khawatir. Sebab, Farmers Market saat ini sudah tersedia di berbagai kota besar di Indonesia. Dengan begitu, belanjaan Anda akan diantar di hari yang sama saat Anda berbelanja. Berikut ini beberapa lokasi Farmers Market di Kota-kota besar di Indonesia.

  1. Jakarta Barat

Farmers Market di Jakarta Barat berada di beberapa official store. Seperti Green Sedayu Mall, Citra Graden VI, Wang Plaza dan juga Mall Ciputra. Anda bisa memilih official store mana yang dekat dengan rumah Anda. Selain itu, Anda juga bisa memilih official store mana yang mempunyai stok produk yang sedang Anda butuhkan.

  1. Jakarta Pusat

Selanjutnya, Farmers Market juga mempunyai official store-nya di Jakarta Pusat. Lebih tepatnya di Kemayoran, yakni Farmers Family Kemayoran Official Store. Official store ini sendiri sudah mendapatkan rating seller sebesar 91 persen. Jadi pelayanan dan produknya sudah tidak diragukan lagi.

  1. Jakarta Selatan

Di Jakarta Selatan sendiri, Farmers Market mempunyai lima official store yang tersebar di berbagai daerah. Seperti Farmers Market One Bel park, Farmers Market Kalibata City, Farmers Market Epicentrum, Farmers Market L’avenue Tebet dan Farmers Family Blok M Plaza.

  1. Jakarta Utara

Sementara untuk Jakarta Utara, Farmers Market mempunyai dua official store, yakni Farmers Market Baywalk dan Farmers Market Kelapa Gading. Dimana keduanya bisa menjadi pilihan yang tepat jika rumah Anda tidak jauh dari kedua lokasi tersebut.

5. Jakarta Timur

Sedangkan Farmers Market yang ada di Jakarta timur bisa Anda temukan di Farmers Market Rawamangun, Farmers Family Buaran dan Farmers Family Pondok Kopi. Dimana ketiga official store tersebut juga terdaftar di Blibli.

  1. Tangerang

Tak hanya di Jakarta, Farmers Market juga tersedia di berbagai daerah Jabodetabek. Seperti tangerang. Adapun official store Farmers Market di Tangerang ada di Farmers market Summarecon Serpong, Farmers Market Summarecon Digital Centre, Farmers Market Bintaro Excange, Farmers Market Eco Plaza, Farmers Market Mall Ciputra Tangerang, Farmers Market Bintaro Plaza, Farmers Family Bintaro Jaya Sektor 2 dan Farmers Family Cileungsi Metland Transyogi.

  1. Bekasi

Tak hanya Tangerang, Farmers Market juga tersedia di Bekasi. Lebih tepatnya di Farmers Market Grand Galaxy Park, Farmers Market, Grand Wisata Tambun, Farmers Market Grand Metropolitan Mall, Farmers Market Cikarang, Farmers Market Harapan Indah, serta Farmers Market Living Plaza Jababeka.

  1. Depok

Untuk Anda yang tinggal di daerah Depok, Anda bisa memilih belanja di Farmers Market Citra Lake Sawangan atau Farmers Market Margo City.

  1. Bogor

Sedangkan buat Anda yang tinggal di wilayah Bogor, Farmers Market Botani Square bisa menjadi pilihan terbaik.

  1. Surabaya

Saat ini, Farmers Market tidak hanya tersedia di wilayah Jabodetabek saja, di surabaya juga tersedia Farmers Market Kupang Indah. Serta Farmers Family Gresik dan Farmers Family Dinoyo.

  1. Sumatera dan Kalimantan

Untuk Anda yang tinggal di pulau Sumatera dan Kalimantan. Anda bisa belanja di Farmers Market City Mall Dumai, Farmers Market Palembang, Farmers Market Living World Pekanbaru, Farmers Market Balikpapan Mall dan Farmers Market Samarinda Centre. Serta Farmers Family Samarinda dan Farmers Family Kebun Sayur.

  1. Sulawesi

Terakhir, Farmers Market juga memperluas pasar ke Sulawesi. Lebih tepatnya di Farmers Market Ambon Manise.

Demikianlah 12 kota besar di Indonesia yang saat ini sudah tersedia Farmers Market di official store Blibli. Dengan adanya banyak pilihan tersebut, Anda bisa memilih official store mana yang dekat rumah Anda, supaya pengantarannya bisa sampai di hari yang sama saat Anda belanja.

 

Editor: Maji

 

Berita Terkait

Simak Nih, Diskusi Ekonomi Bertajuk Trump Trade War: Menyelamatkan Pasar Modal, Menyehatkan Ekonomi Indonesia
DKUKM Kabupaten Sukabumi Dukung Koperasi Desa Merah Putih Yang Digagas Presiden Prabowo
Mentan Amran: Operasi Pasar Pangan Murah AgriPost Stabilkan Harga Pangan Masyarakat
Stok Pangan di Jabar Jelang Idulfitri Surplus, Komoditas Ini Harganya Naik
Dukung Optimalisasi Devisa Hasil Ekspor Dalam Negeri, CIMB Niaga Hadirkan Solusi Keuangan bagi Eksportir
Setjen KESDM Pastikan Keamanan Pasokan BBM dan LPG di Sumbagsel Jelang Idul Fitri
Mager Tapi LPG Habis? Pesan Layanan Antar Gratis Ajaa
FIF Raih Triple A Awards Sustainable Finance 2025
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 13:00 WIB

Simak Nih, Diskusi Ekonomi Bertajuk Trump Trade War: Menyelamatkan Pasar Modal, Menyehatkan Ekonomi Indonesia

Senin, 7 April 2025 - 17:03 WIB

DKUKM Kabupaten Sukabumi Dukung Koperasi Desa Merah Putih Yang Digagas Presiden Prabowo

Senin, 31 Maret 2025 - 21:46 WIB

Mentan Amran: Operasi Pasar Pangan Murah AgriPost Stabilkan Harga Pangan Masyarakat

Sabtu, 29 Maret 2025 - 22:57 WIB

Stok Pangan di Jabar Jelang Idulfitri Surplus, Komoditas Ini Harganya Naik

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:28 WIB

Dukung Optimalisasi Devisa Hasil Ekspor Dalam Negeri, CIMB Niaga Hadirkan Solusi Keuangan bagi Eksportir

Berita Terbaru

OLAHRAGA

KOREA UTARA VS INDONESIA Kekalahan yang Patut Dilupakan!

Selasa, 15 Apr 2025 - 22:18 WIB