Ganjar Beri Cak Imin Burung Love Bird, Apa Maknanya?

Sabtu, 19 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: viva.co.id/istimewa

Foto: viva.co.id/istimewa

Ganjar Pranowo beri Cak Imin sepasang burung Love Bird berbulu merah dan hijau. Apa maknanya?

DARA | Momen itu berlangsung dalam sebuah pertemuan Ganjar Pranowo dengan Ketum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin di sebuah cafe di Jakarta, Jumat 18 Agustus 2023.

Sembari ngobrol, kedua politikus itu minum teh. Lalu Ganjar memberikan sebuah kandang burung yang ditutupi kain hitam.

Cak Imin pun membuka kain penutup kandang tersebut dan ternyata isinya sepasang burung Lovebird.

“Saya itu punya hadiah buat Cak Imin. Cak Imin kan suka burung, saya kasih hadiah burung,” kata Ganjar.

“Lovebird itu setia, jadi kalau dia mati, pasangannya bisa ikut mati. Dan ini spesial Cak, Lovebird-nya berwarna merah dan hijau,” imbuh Ganjar, seperti dikutip dari VIVA.co.id, Sabtu (19/8/2023).

Menanggapi momen itu, Sekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani berkelakar: “Tadi saya mau bawa ayam jago tapi ketinggalan. Ayam pelung tapi ketinggalan. Hahaha,” kata Muzani usai menggelar pertemuan dengan elite Partai Gelora, di kantor Media Center Partai Gelora, Sabtu (19/8/2023).

“Kami mempersilakan Pak Muhaimin untuk berkomunikasi dengan siapa pun. Dan kami merasa komunikasi yang dilakukan oleh Pak Muhaimin dengan semua tokoh itu bagian dari upaya untuk memperkuat silaturahmi, memperkuat posisi, persatuan, dan kesatuan,” tutur Muzani.

Muzani menikai pertemuan itu baik untuk memberi message kepada masyarakat, di tengah-tengah suasana masih Agustusan, 17 Agustus 1945.

“Kita harus memberi message perdamaian, kesejukan, ketenangan, pesan persatuan, pesan kebersamaan, harus terus ditunjukkan,” ujarnya.

Editor: denkur

Berita Terkait

Gubernur Jabar Dedi Mulyadi: Hentikan Alih Fungsi Lahan di Puncak Bogor
Dibaca Usai Tarawih, Berikut Bunyi Doa Kamilin dan Terjemahannya
Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya
Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak
Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi
Keutamaan Niat Puasa
Breaking News, Sidang Isbat: Awal Ramadan 1446 H Jatuh Hari Sabtu 1 Maret 2025
Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 10:16 WIB

Dibaca Usai Tarawih, Berikut Bunyi Doa Kamilin dan Terjemahannya

Minggu, 2 Maret 2025 - 09:53 WIB

Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:39 WIB

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:22 WIB

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:04 WIB

Keutamaan Niat Puasa

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB