Gawat… Gedung DPRD Kabupaten Bandung Lockdown Dua Hari, Begini Alasannya

Kamis, 10 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gedung DPRD Kabupaten Bandung (Foto: Balebandung)

Gedung DPRD Kabupaten Bandung (Foto: Balebandung)

Mulai hari ini dan besok, gedung DPRD Kabupaten Bandung dilockdown. Itu dilakukan setelah diketahui ada sejumlah anggota dewan dan staf terpapar Covid-19.


DARA – Lockdown dimulai hari ini Kamis (10/6/2021) hingga besok, Jumat (11/6/2021).

Ketua DPRD Kabupaten Bandung, Sugianto mengatakan, agenda audiensi dengan beberapa dinas/instansi, termasuk organisasi masyarakat (ormas) jadwalnya digeser.

“Kebijakan melockdown gedung wakil rakyat itu diputuskan setelah menerima laporan adanya beberapa anggota dewan dan empat staf sekretariat dewan (setwan) terkonfirmasi virus corona,” ujar Sugih, seperti dikutip dara.co.id dari dialogpublik.com, Kamis (10/6/2021).

“Untuk anggota sebenarnya sudah ada yang sehat, tapi ada juga yang masih melaksanakan isolasi secara mandiri (isoma). Kalau staf yang terkonfirmasi covid ada 4 orang, itu laporan yang saya terima. Jadi lockdown ini untuk jaga-jaga dulu,” imbuhnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Amilin Zakat Fitrah DKM Binaul Makmur Desa Banyusari Tunaikan Amanah
Menghapus Jenuh Saat Mudik Lebaran, Daop 2 Bandung Sediakan Arena Bermain Anak
PT KAI Daop 2 Bandung Berangkatkan 17.893 Orang, Pucak Mudik Sudah Terlewati
Simak Nih, Pesan Bupati Bandung buat Warganya Yang Mudik Lebaran
Jangan Kirim Parsel ke Gubernur Jabar, Ini Alasannya
Sambut Idulfitri, Festival Dulag Istimewa Berlangsung di Gedung Pakuan
Kang Demul Bakal Ngantor di Daerah, Ini Sebutan Kantor Gubernur Jabar di 5 Wilayah
Simak Nih, Jadwal Penerapan Contraflow dan One Way Saat Arus Mudik dan Balik Lebaran
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 30 Maret 2025 - 22:21 WIB

Amilin Zakat Fitrah DKM Binaul Makmur Desa Banyusari Tunaikan Amanah

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:54 WIB

Menghapus Jenuh Saat Mudik Lebaran, Daop 2 Bandung Sediakan Arena Bermain Anak

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:33 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung Berangkatkan 17.893 Orang, Pucak Mudik Sudah Terlewati

Minggu, 30 Maret 2025 - 20:27 WIB

Simak Nih, Pesan Bupati Bandung buat Warganya Yang Mudik Lebaran

Minggu, 30 Maret 2025 - 20:17 WIB

Jangan Kirim Parsel ke Gubernur Jabar, Ini Alasannya

Berita Terbaru

CATATAN

GEJOLAK KOREA SELATAN MK Tanpa ‘Dissenting Opinion’

Minggu, 6 Apr 2025 - 09:19 WIB